Imlek 2022, Transaksi Online Amplop Angpao, Dekorasi, dan Kue Keranjang Meroket

Selasa, 01 Februari 2022 - 22:05 WIB
loading...
Imlek 2022, Transaksi...
Kue Keranjang jadi salah satu makanan yang paling banyak diburu selama Imlek 2022. Foto: dok Tokopedia
A A A
JAKARTA - Masyarakat menyambut Tahun Baru Imlek dengan berbelanja berbagai barang marketplace. Salah satunya Tokopedia . Mereka belanja online untuk mempercantik rumah dengan berbagai dekorasi, belanja makanan, aksesoris, dan lainnya.

“Transaksi produk dekorasi Imlek di Tokopedia meningkat hampir 2x lipat di Januari 2022 dibandingkan periode yang sama 2021,” beber External Communications Senior Lead Tokopedia, Ekhel Chandra Wijaya.

Selain itu, Ekhel menyebut bahwa produk seperti parsel serta amplop angpao menjadi beberapa produk favorit masyarakat menjelang Imlek tahun ini.

BACA JUGA: Samsung Rilis Ponsel dan Tablet Tahan Banting Galaxy XCover 5 dan Galaxy Tab Active3

Tokopedia mencatatkan kenaikan transaksi produk parsel dan amplop angpao hampir 3x lipat pada Januari 2022.

“Kami juga melihat bahwa masyarakat masih gemar mengirimkan hantaran serta kartu ucapan kepada keluarga dan kerabat. Terbukti dengan meningkatnya jumlah transaksi produk kue keranjang hampir 4x lipat jika dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu,” tambah Ekhel.

Ekhel menyebut bahwa Tokopedia berupaya membantu masyarakat memenuhi kebutuhan Imlek. Salah satunya Tokopedia NOW! yang membantu masyarakat memenuhi kebutuhan harian seperti produk sembako, daging, sayuran, buah-buahan, makanan ringan maksimal dua jam pengiriman setelah pembayaran.

Ada juga Tokopedia Nyam, dimana Tokopedia menggencarkan kolaborasi dengan pegiat usaha lokal makanan dan minuman untuk mempermudah masyarakat mendapatkan produk makanan dan minuman dengan lebih cepat, efisien dan tanpa harus keluar rumah.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Pilihan HP POCO Terbaik...
5 Pilihan HP POCO Terbaik Untukmu, Cek Spesifikasi dan Harganya di Sini!
Kalodata Bongkar Resep...
Kalodata Bongkar Resep Rahasia Sukses Jualan di TikTok dan Social Commerce, Apa Kuncinya?
5 Rekomendasi Blender...
5 Rekomendasi Blender Philips, Bagus dan Tahan Lama
Jadi Incaran Gen-Z!...
Jadi Incaran Gen-Z! Intip Harga Terbaru Iphone 8, 11 Pro dan 13 Beserta Spesifikasinya
9 Rekomendasi Laptop...
9 Rekomendasi Laptop Asus Terbaik dengan Performa Tangguh dan Desain Stylish, Wajib Punya
ByteDance PHK 450 Karyawan...
ByteDance PHK 450 Karyawan Tokopedia di Indonesia
TikTok dan Tokopedia-TikTok...
TikTok dan Tokopedia-TikTok Shop, Bicara Tren Ramadan 2025
Tokopedia dan ShopTokopedia...
Tokopedia dan ShopTokopedia Dorong Potensi Biji Kopi Excelsa Lewat Inisiatif #SatuDalamKopi
Jaga Keberagaman, Untar...
Jaga Keberagaman, Untar Gelar Perayaan Imlek 2025
Rekomendasi
Rony Tua Pohan Diyakini...
Rony Tua Pohan Diyakini Punya Semangat Satukan Pomparan Ni Boltok Horbo Simanjuntak
Siapa Anggota BLACKPINK...
Siapa Anggota BLACKPINK Paling Kaya? Ini Rincian Harta Lisa, Jennie, Rose, dan Jisoo
Vanessa Zee Pulang dari...
Vanessa Zee Pulang dari Indonesian Idol XIII, Siap Lanjutkan Karier Jadi Penyanyi
Berita Terkini
Gambar AI Donald Trump...
Gambar AI Donald Trump Jadi Paus Picu Reaksi Keras
Fenomena Alam Pemicu...
Fenomena Alam Pemicu Ratusan Gempa Bumi per-Hari Terdeteksi
Rekomendasi Link Tambah...
Rekomendasi Link Tambah Follower TikTok Gratis
Satelit Kubus Milik...
Satelit Kubus Milik Korea Selatan Bakal Ramaikan Misi Artemis
Elon Musk Samakan Dirinya...
Elon Musk Samakan Dirinya dengan Buddha
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Internet Tanpa Aplikasi
Infografis
AS Siapkan 100 Hari...
AS Siapkan 100 Hari Lagi untuk Damaikan Rusia dan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved