Para Miliarder yang Pernah Mencicipi Plesir ke Luar Angkasa

Minggu, 14 Juni 2020 - 10:56 WIB
loading...
Para Miliarder yang...
Berwisata ke luar angkasa menjadi idaman banyak orang. Tapi hanya segelintir orang saja yang bisa mencicipi wisata keluar Bumi tersebut. Tentu mereka ini adalah para miliarder berkantong sangat tebal. Ilustrasi/SINDOnews/Titus Jefika Heri Hendarmawan
A A A
MELANCONG ke luar angkasa menjadi idaman banyak orang. Tapi hanya segelintir orang saja yang bisa mencicipi wisata keluar Bumi tersebut.

Tentu mereka ini adalah para miliarder berkantong sangat tebal. Karena biaya untuk berwisata tersebut sangat mahal. Berikut para miliader yang pernah mencicipi wisata ke luar angkasa. ( Baca Juga: (Baca juga: Wah! Ada Hotel di Luar Angkasa, Akan Dibuka pada 2025)
2. Mark Shuttleworth

Para Miliarder yang Pernah Mencicipi Plesir ke Luar Angkasa


Setelah Dennis Tito, miliuner selanjutnya yang memakai jasa Space Adventures untuk plesiran ke luar angkasa adalah miliarder Afrika Selatan, Mark Shuttleworth. Ia membayar USD20 juta atau Rp287 miliar untuk berwisata luar angkasa dengan Soyuz TM-34 pada 25 April 2002. Ia kembali pada 5 Mei 2002. (Baca juga: Miliarder AS Raih Keuntungan USD434 Miliar Selama Pandemi)

3. Gregory Olsen

Para Miliarder yang Pernah Mencicipi Plesir ke Luar Angkasa


Gregory Olsen yang menggunakan jasa Space Adventures untuk berwisata ke luar angkasa dengan Soyuz TMA-7 pada 1 Oktober 2005. Ia kembali ke bumi pada 10 Oktober 2005. Ia merogoh kocek USD20 juta atau Rp287 miliar untuk perjalananya tersebut. (Baca juga: Lacak Kehidupan Lain, Ilmuwan Kaget Temukan Kembaran Bumi dan Matahari)

4. Anousheh Ansari

Para Miliarder yang Pernah Mencicipi Plesir ke Luar Angkasa


Orang Iran ini adalah perempuan pertama yang melakukan wisata luar angkasa. Ia menaiki Soyuz TMA-9 pada 18 September 2006 dan kembali pada 29 September 2006. Di dunia bisnis, Ansari bersama suami dan iparnya mendirikan Telecom Technologies, Inc., perusahaan penyedia layanan komunikasi.

5. Charles Simonyi

Para Miliarder yang Pernah Mencicipi Plesir ke Luar Angkasa


Simonyi memilih berlibur ke luar angkasa dengan paket liburan senilai USD50 juta atau Rp629,45 miliar. Miliarder asal Hongaria ini menjadi satu-satunya orang yang mengambil paket wisata ke luar angkasa sebanyak dua kali, yakni pada 2007 dan 2009. Yang pertama ia harus membayar USD25 juta atau sekitar Rp312,5 miliar dan perjalanan keduanya sebesar USD35 juta atau Rp437,5 miliar. Ia diberangkatkan dengan Soyuz TMA-14 pada 2009.

6. Guy Laliberte

Para Miliarder yang Pernah Mencicipi Plesir ke Luar Angkasa


CEO Cirque de Soleil ini membayar USD40 juta atau sekitar Rp500 miliar demi petualangan ke luar angkasa pada 9 Oktober 2009. Pria Kanada itu berangkat ke ISS dengan Soyuz TMA-16.

7. Yusaku Maezawa

Para Miliarder yang Pernah Mencicipi Plesir ke Luar Angkasa


Perusahaan antariksa, SpaceX pada Senin 17 September 2018 mengumumkan bahwa jutawan Jepang, Yusaku Maezawa akan menjadi wisatawan luar angkasa asal Bumi pertama yang berwisata ke Bulan. Yusaku akan pergi ke Bulan dengan diantar oleh roket Big Falcon Rocket (BFR). Rencananya Maezawa terbang ke Bulan pada 2023.
(poe)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Roket Rusia Angara-1.2...
Roket Rusia Angara-1.2 Bawa Perlengkapan Militer Melesat Menuju Antariksa
Bumi Berdenyut Setiap...
Bumi Berdenyut Setiap 124 Menit Akibat Sinyal Misterius dari Luar Angkasa
Alien Terlihat di ISS...
Alien Terlihat di ISS saat Astronot yang Terdampar Berupaya Kembali ke Bumi
Astronom Dibuat Bingung...
Astronom Dibuat Bingung oleh Partikel Aneh yang Mengambang di Luar Angkasa
Meluncur Tak Terkendali,...
Meluncur Tak Terkendali, Roket SpaceX Meledak di Luar Angkasa
Roket Luar Angkasa Komersial...
Roket Luar Angkasa Komersial Batal Meluncur di Menit Terakhir
Blue Ghost Mendarat...
Blue Ghost Mendarat di Bulan, Ini Misi yang Dibawa
Komponen Roket Luar...
Komponen Roket Luar Angkasa Rusia Jatuh ke Bumi
NASA Umumkan Baru Saja...
NASA Umumkan Baru Saja Selamatkan Bumi dari Kehancuran
Rekomendasi
Mat Solar Semasa Hidupnya...
Mat Solar Semasa Hidupnya Sering Berangkatkan Tetangganya Umrah
7 Doa untuk Menemani...
7 Doa untuk Menemani Saat Mudik, Jangan Lupa Amalkan!
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 253: Semangat Romeo Kuatkan Yasmin di Sel Tahanan
Berita Terkini
Danau Baikal: Saksi...
Danau Baikal: Saksi Bisu Evolusi Bumi, Danau Tertua, Terdalam, dan Terkaya Kehidupan!
1 jam yang lalu
Mengapa Buaya Tidak...
Mengapa Buaya Tidak Berani Memakan Capybara? Ternyata Bukan Karena Takut
3 jam yang lalu
Cara Memperbaiki YouTube...
Cara Memperbaiki YouTube Tiba-tiba Memutar Shorts
10 jam yang lalu
Begini Kondisi Bumi...
Begini Kondisi Bumi saat Es Antartika Seluruhnya Mencair
13 jam yang lalu
Keseriusan dan Dedikasi...
Keseriusan dan Dedikasi HP Mendukung Masa Depan Pekerjaan Lebih Baik
13 jam yang lalu
LG InstaView: Kulkas...
LG InstaView: Kulkas Sultan Bikin Tamu Melongo, Isi Kulkas Terlihat dengan Ketukan
13 jam yang lalu
Infografis
4 Tentara Wanita Israel...
4 Tentara Wanita Israel yang Dibebaskan Tersenyum dan Lambaikan Tangan ke Warga Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved