Beragam Alasan Pengguna Mematikan Centang Biru WA, Kamu Termasuk yang Mana?

Jum'at, 12 November 2021 - 16:37 WIB
loading...
Beragam Alasan Pengguna...
Salah satu fitur WhatsApp yang sering ditunggu saat Anda chatting dengan teman adalah centang biru. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Salah satu fitur WhatsApp yang banyak diketaui orang adalah centang biru yang berarti chat tersebut sudah terbaca oleh teman chatting Anda. Tapi beberapa pengguna WhatsApp serng mematikan centang biru WA dengan berbagai alasan.

Salah satu fitur WhatsApp yang sering ditunggu saat Anda chatting dengan teman adalah centang biru. Fitur ini merupakan pemberitahuan bahwa chat Anda sudah diterima oleh teman Anda.

Bila terdapat dua centang biru berarti pesan tersebut sudah dibaca. Sedangkan bila hanya satu bisa saja chattingan kamu belum juga dibaca.

Namun jangan berkecil hati jika chat Anda hanya centang biru, karena itu bukan berarti chat Anda tidak dibaca oleh teman. Bisa jadi teman Anda sengaja mematikan fitur centang biru sehingga Anda tidak mengetahui kalau chat sudah dibaca.

BACA: Cara Mengamankan WhatsApp Agar Tidak Disadap, Ikuti Langkah-Langkah Ini

Berikut beberapa alasan kenapa orang sengaja mematikan centang biru di WA yang dikutip dari berbagai sumber:

1. Sakit Hati

Sakit hati adalah alasan pertama orang-orang mematikan centang biru. Karena bisa jadi dia kerap mendapat slow respons ketika melakukan chat sehingga teman Anda tersebut menutup diri dengan mematikan centang biru.

Terlepas dari apapun alasan Anda mematikan centang biru pada Whatsapp, diharapkan chat yang masuk segera dibalas ya guys. Karena percayalah setiap pesan yang masuk menyimpan harapan untuk dibalas oleh pengirim.

2. Ingin Intip Status Gebetan Diam-Diam
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
WhatsApp Sempat Lumpuh!...
WhatsApp Sempat Lumpuh! Grup Chat Terdampak, Tagar WhatsAppDown Meroket
Rangkuman Fitur Terbaru...
Rangkuman Fitur Terbaru WhatsApp April 2025 yang Perlu Anda Tahu!
WhatsApp Siapkan Fitur...
WhatsApp Siapkan Fitur Baru untuk Panggilan Audio dan Video
Bikin Status WhatsApp...
Bikin Status WhatsApp Makin Ekspresif dengan Musik! Ini Caranya!
Meta AI Sudah Terintegrasi...
Meta AI Sudah Terintegrasi di WhatsApp, Facebook, dan Instagram, Ini Cara Memakainya!
WhatsApp Siap Luncurkan...
WhatsApp Siap Luncurkan Fitur Canggih untuk Membalas Pesan Group
Cara Lapor Polda Metro...
Cara Lapor Polda Metro Jaya via WA, Proses Pelaporan Semakin Praktis
Anggota Komisi I Minta...
Anggota Komisi I Minta Komdigi Atasi Konten Pornografi di WhatsApp
WhatsApp Diretas Perusahaan...
WhatsApp Diretas Perusahaan Israel, Puluhan Jurnalis dan Tokoh Masyarakat Sipil Jadi Target
Rekomendasi
Ekonomi Sulit, 73.992...
Ekonomi Sulit, 73.992 Pekerja Tersapu Badai PHK Hanya dalam 3 Bulan
Seminggu, Polres Pelabuhan...
Seminggu, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bongkar 3 Kasus Curanmor
Pelaku Usaha Perkuat...
Pelaku Usaha Perkuat Komitmen Sosial dan Dukung Pembangunan Nasional
Berita Terkini
Ini Bukti Nyata AI Mampu...
Ini Bukti Nyata AI Mampu Menguasai Perasaan Manusia
Elon Musk Minta Robot...
Elon Musk Minta Robot Tesla Menari untuk Keluarga Kerajaan Arab Saudi
China Siagakan 42 Dokter...
China Siagakan 42 Dokter untuk Mengobati Penyakit Jiwa Akibat AI
Struktur Aneh Muncul...
Struktur Aneh Muncul di Antartika, Ilmuwan Klaim Tanda Akhir Dunia Semakin Nyata
Xiaomi Rebut Mahkota...
Xiaomi Rebut Mahkota Pasar Smartphone Indonesia, Para Rival Gigit Jari!
Jakarta Jadi Otak Digital...
Jakarta Jadi Otak Digital Raksasa! Kontribusi Google Cloud Capai Rp1.400 T dan Ciptakan 240 Ribu Lapangan Kerja
Infografis
Senjata yang Mampu Lumpuhkan...
Senjata yang Mampu Lumpuhkan Seluruh Negara NATO, Termasuk AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved