Cara Mengamankan WhatsApp Agar Tidak Disadap, Ikuti Langkah-langkah Ini!

Sabtu, 06 November 2021 - 15:08 WIB
loading...
Cara Mengamankan WhatsApp...
Cara mengamankan WhatsApp agar tidak disadap perlu diketahui agar Anda tak perlu was-was. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Cara mengamankan WhatsApp agar tidak disadap perlu diketahui agar Anda tak perlu was-was ketika sedang membicarakan masalah rahasia. Aksi pembajakan dan peretasan juga sedang marak sehingga harus lebih waspada terhadap akun WhatsApp Anda.

Saat ini WhatsApp merupakan aplikasi perpesanan yang paling banyak digunakan di dunia. Meskipun WhatsApp telah memberikan enkripsi end-to-end, tidak ada salahnya Anda lebih mawasdiri dengan memberikan pengamanan ekstra.

Berikut mengamankan akun WhatsApp Anda agar tidak disadap yang dikutip dari halaman FAQ WhatsApp:

1. Jangan Bagikan Pin Verifikasi

Ketika pertama kali membuat akun WhatsApp, biasanya Anda akan diberikan kode registrasi atau PIN Verifikasi. Nah, kode registrasi ini jangan sampai diketahui oleh orang lain karena bisa membuat akun WA Anda bisa dibajak orang.



2. Aktifkan verifikasi Dua Langkah

Verifikasi dua langkah juga penting dilakukan untuk mencegah akun Anda diretas atau dibajak orang lain. Untuk mengaktifkan verifikasi dua langka, ikuti cara ini:

- Bukan aplikasi WhatsApp dan klik titik tiga di pook kanan atas dan pilih Setelan.

- Lalu pilih menu Akun > Verifikasi dua langkah.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
WhatsApp Sempat Lumpuh!...
WhatsApp Sempat Lumpuh! Grup Chat Terdampak, Tagar WhatsAppDown Meroket
Rangkuman Fitur Terbaru...
Rangkuman Fitur Terbaru WhatsApp April 2025 yang Perlu Anda Tahu!
WhatsApp Siapkan Fitur...
WhatsApp Siapkan Fitur Baru untuk Panggilan Audio dan Video
Bikin Status WhatsApp...
Bikin Status WhatsApp Makin Ekspresif dengan Musik! Ini Caranya!
Meta AI Sudah Terintegrasi...
Meta AI Sudah Terintegrasi di WhatsApp, Facebook, dan Instagram, Ini Cara Memakainya!
WhatsApp Siap Luncurkan...
WhatsApp Siap Luncurkan Fitur Canggih untuk Membalas Pesan Group
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
Bank di Arab Saudi Dilarang...
Bank di Arab Saudi Dilarang Gunakan WhatsApp
Cuan Ramadan! WhatsApp...
Cuan Ramadan! WhatsApp Rilis Fitur Baru, Bantu UMKM Kebanjiran Order!
Rekomendasi
2 Negara yang Warganya...
2 Negara yang Warganya Senang Lihat Israel Kebakaran Hebat
MNC University Sukses...
MNC University Sukses Jalani Asesmen Lapangan oleh Asesor BAN-PT
3 Gempa Beruntun Guncang...
3 Gempa Beruntun Guncang Padang Panjang dan Tanah Datar, Warga Panik Berhamburan Keluar Rumah
Berita Terkini
Mencekam! Badai Pasir...
Mencekam! Badai Pasir dari 9 Negara Arab Bergeser Menerjang Israel
36 menit yang lalu
Membelah Kegelapan Visual:...
Membelah Kegelapan Visual: Xiaomi A Pro Series 2026: TV Pintar Kelas Sultan, Harga Merakyat!
1 jam yang lalu
Israel Dikepung Badai...
Israel Dikepung Badai Pasir, Langit Jerusalem Berubah Merah Darah
2 jam yang lalu
Spesifikasi Oppo Find...
Spesifikasi Oppo Find N5: Layar Lipat 8 Inci, Kamera Hasselblad, Fast Charging 80W, dan Baterai 5.600 mAh
3 jam yang lalu
Oppo Find N5: Menggenggam...
Oppo Find N5: Menggenggam HP Lipat Setipis Paspor dengan Performa ala Laptop!
4 jam yang lalu
Trinitas Inovasi Oppo...
Trinitas Inovasi Oppo Menggebrak Pasar: Watch X2, Pad Neo, dan Pad 3 Matte Edition, Ini Spek dan Harganya!
4 jam yang lalu
Infografis
Tips Sehat supaya Asam...
Tips Sehat supaya Asam Urat Tidak Ganggu saat Mudik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved