YouTube Music Akan Gratiskan Fitur Memutar Lagu di Background

Senin, 11 Oktober 2021 - 00:03 WIB
loading...
YouTube Music Akan Gratiskan...
Kabar baik bagi para pengguna YouTube Music non premium, perusahaan akan membebaskan salah satu fitur premium mereka untuk dipakai semua pengguna. Foto/dok
A A A
MOUNTAIN VIEW - Kabar baik bagi para pengguna YouTube Music non premium. Kabarnya perusahaan akan membebaskan salah satu fitur premium mereka untuk dipakai semua pengguna.

YouTube mengumumkan bahwa mulai 3 November 2021 mendatang, pengguna bisa memutar lagu di latar belakang (background) sehingga musik takkan berhenti ketika membuka aplikasi lain atau saat layar dimatikan.

Namun sayangnya pembebasan fitur ini baru tersedia pertama kali di Kanada. Tak menutup kemungkinan YouTube akan memperluas fitur ini ke wilayah lain, demikian dikutip dari The Verge, Minggu (10/10/2021)



Ditanya soal kehadiran fitur ini di negara lainnya, YouTube hanya menjawab, “Mohon menunggu informasi selanjutnya serta rencana perluasan dari kami.”

Memutar lagu di latar belakang merupakan fitur yang sudah banyak diberikan para pesaing YouTube Music, termasuk Spotify, Apple Music, Pandora dan lainnya. Jadi soal fitur ini, Facebook bisa disebut tertinggal dibanding aplikasi lainnya.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
YouTube Perketat Aturan...
YouTube Perketat Aturan Soal Konten Judi Online
YouTube di TV: Lebih...
YouTube di TV: Lebih Populer daripada di Ponsel
YouTube Uji Fitur Audio...
YouTube Uji Fitur Audio Berkualitas Tinggi 256kbps
Begini Caranya Memanfaatkan...
Begini Caranya Memanfaatkan Fitur Auto-Dubbing di YouTube
YouTube Kembangkan Pendeteksi...
YouTube Kembangkan Pendeteksi Penyalahgunaan Video Artis
Kenalkan Channel YouTube...
Kenalkan Channel YouTube Baru, Cristiano Ronaldo Siap Gemparkan Jagat Maya
YouTube Akan Berikan...
YouTube Akan Berikan Hadiah Permata saat Live Streaming
Zakir Naik Keluarkan...
Zakir Naik Keluarkan Fatwa Penghasilan dari YouTube Haram
YouTube Memperpanjang...
YouTube Memperpanjang Durasi Video Shorts hingga 3 Menit
Rekomendasi
Safari Ramadan, Rustini...
Safari Ramadan, Rustini Muhaimin Gelar Bakti Sosial di Gunungkidul
Kebut Gasifikasi di...
Kebut Gasifikasi di Sulawesi Maluku, PLN EPI dan Konsorsium Dirikan JV
5 Fakta Timnas Indonesia...
5 Fakta Timnas Indonesia Jelang Lawan Australia dan Bahrain
Berita Terkini
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
8 jam yang lalu
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan...
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan Produktivitas dan Nikmati Kemudahan Instal Google Apps dengan Cepat
9 jam yang lalu
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
14 jam yang lalu
Benarkah Kapal Hantu...
Benarkah Kapal Hantu The Flying Dutchman Itu Ada? Ini Penjelasannya
16 jam yang lalu
Diyakini Lokasi Harta...
Diyakini Lokasi Harta Karun, Ratusan Warga Berbondong-bodong Gali Tempat Ini
20 jam yang lalu
Norwegia Gunakan Robot...
Norwegia Gunakan Robot sebagai Asisten Rumah Tangga
23 jam yang lalu
Infografis
Musuh-musuh Utama AS...
Musuh-musuh Utama AS dan NATO akan Gelar Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved