Apple iPad Mini 6 yang Tidak Lagi Terlihat Mini

Rabu, 15 September 2021 - 03:30 WIB
loading...
Apple iPad Mini 6 yang...
iPad Mini 6 diluncurkan dini hari ini dengan berbagai kelebihan baru. Foto/IST
A A A
CUPERTINO - Apple meluncurkan iPad Mini 6 anyar dalam hajatan yang bertajuk California Streaming secara virtual, Rabu pagi(15/9/2021).

iPad Mini 6 merupakan jajaran tablet terkecil. Kendati demikian kini Apple meningkatkan ukuran layarnya 8,3 inch. Diketahui ukuran layar iPad Mini 5 mencapai 7,9 inci.



Saat peluncuran, terlihat layar iPad Mini 6 punya bezel yang lebih tipis. Panel layarnya menggunakan panel Liquid Retina Display. Tombol powernya menyatu dengan sensor Touch ID, ada di bagian kanan atas.

Apple iPad Mini 6 yang Tidak Lagi Terlihat Mini


Perusahaan tidak menyebutkan prosesor apa yang dipakai, namun Apple mengklaim kemampuannya 40% lebih kencang ketimbang A12 Bionic yang dipakai di iPad Mini 5.

Apple juga meningkatkan kemampuan kamera belakang maupun depan pada iPad mini ini. Di bagian belakang Apple memasang kamera ultrawide 12MP dengan True Tone Flash.



Selain desain, Apple pun mengubah port Lightning andalannya menjadi port USB-C. Ada juga opsi konektivitas 5G , selain pilihan WiFi only.

Tak kalah ketinggalan, iPad Mini 6 juga mendukungan penggunaan Apple Pencil terbaru.

iPad Mini 6 dijual dengan harga mulai USD499 atau setara Rp7,08 juta. Perangkat ini hadir dalam 4 pilihan warna yakni space gray, pink, purple, starlight.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rekomendasi Tablet Terbaik...
Rekomendasi Tablet Terbaik untuk Lebaran 2025
Pemimpin Tim Siri iPhone...
Pemimpin Tim Siri iPhone Diganti setelah Menunda Integrasi Apple Intelligence
Telkomsel Akselerasi...
Telkomsel Akselerasi Lebih dari 200 BTS 5G di Surabaya, Kecepatan Maksimum Tembus 480 Mbps
Perbedaan iPhone Refurbished,...
Perbedaan iPhone Refurbished, Rekondisi, BM dan Ex Inter, Yuk Cek sebelum Membeli
Siapkan iPhone 17, Apple...
Siapkan iPhone 17, Apple Lagi-lagi Batal Tinggalkan USB-C
Apple Umumkan Tunda...
Apple Umumkan Tunda Sematkan Fitur AI di Siri
Cara Mengatasi Layar...
Cara Mengatasi Layar iPhone Ada Bayangan Hitam
Apple Siap Luncurkan...
Apple Siap Luncurkan MacBook Air Minggu Ini, Berikut Bocorannya
Xiaomi Sukses Bikin...
Xiaomi Sukses Bikin Mobil Listrik Semudah Bikin HP, tapi Mengapa Apple Gagal?
Rekomendasi
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
Ruben Onsu Temukan Jawaban...
Ruben Onsu Temukan Jawaban Hidup dalam Islam: Semua yang Saya Pertanyakan Dijawab
Anthony Joshua Dapat...
Anthony Joshua Dapat Peringatan, Jake Paul Pancing Duel Kontroversial
Berita Terkini
Bikin Status WhatsApp...
Bikin Status WhatsApp Makin Ekspresif dengan Musik! Ini Caranya!
3 jam yang lalu
Resmi! Ini Harga iPhone...
Resmi! Ini Harga iPhone 16 Series di Indonesia: Penantian Berakhir, Siap Preorder?
5 jam yang lalu
Fosil Nenek Moyang Manusia...
Fosil Nenek Moyang Manusia Berusia 1 Juta Tahun Ditemukan
16 jam yang lalu
Tes DNA Pakai Aplikasi...
Tes DNA Pakai Aplikasi Tanpa Harus Datang ke Ahli Medis
20 jam yang lalu
Cloudflare Kenalkan...
Cloudflare Kenalkan AI untuk Mencegah Pencurian Data
22 jam yang lalu
Racun di Danau Laguna...
Racun di Danau Laguna Verde Diklaim seperti Air di Mars
1 hari yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved