Twitter Hentikan Sementara Program Verifikasi Akun Centang Biru

Kamis, 19 Agustus 2021 - 11:05 WIB
loading...
Twitter Hentikan Sementara...
Ilustrasi Twitter / FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Twitter menghentikan sementara program verifikasi akun setelah sempat dibuka. Perusahaan tidak akan membiarkan orang baru mengajukan permohonan verifikasi.

Penutupan sementara ini dilakukan setelah Twitter tidak sengaja memverifikasi dan memberikan centang biru untuk akun palsu.

Akun palsu yang diverifikasi tersebut beberapa di antaranya merupakan bagian dari jaringan bot. Twitter mengatakan akan meninjau kembali proses verifikasi akun di platform-nya.

"Kami menghentikan sementara akses untuk mengajukan Verification agar kami dapat melakukan peningkatan pada proses pendaftaran dan peninjauan," tulis Twitter lewat akun @verified, dikutip dari The Verge, Kamis (19/8/2021)

"Bagi yang sudah menunggu, kami tahu ini mungkin mengecewakan. Kami ingin memperbaikinya dan menghargai kesabaran kalian," sambungnya.

Ini bukan pertama kalinya Twitter menghentikan program verifikasi akun. Perusahaan berlogo burung ini pernah menutup program verifikasi pada tahun 2017, setelah memberikan centang biru untuk penyelenggara unjuk rasa kelompok sayap kanan Unite The Right di Charlotesville, AS.

Twitter menghadirkan kembali program verifikasi akun untuk publik pada pertengahan 2021. Tapi seminggu kemudian ditutup karena banyaknya permintaan dari pengguna.

==========
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
Cara Menghapus Aplikasi...
Cara Menghapus Aplikasi Bawaan HP Android: Bebaskan Ruang, Maksimalkan Performa!
SafetyCore Fitur untuk...
SafetyCore Fitur untuk Menangkal Konten Berbahaya Diperkenalkan
210 Juta Orang di Seluruh...
210 Juta Orang di Seluruh Dunia Kecanduan Media Sosial
Greenlab Luncurkan GISIS,...
Greenlab Luncurkan GISIS, Sistem Manajemen Laboratorium Terintegrasi Pertama
Pemerintah Indonesia...
Pemerintah Indonesia Kaji Aturan Batas Usia Medsos, Bye-Bye TikTok untuk Anak di Bawah Umur?
SEC AS Gugat Elon Musk...
SEC AS Gugat Elon Musk Terkait Akuisisi Twitter
Cara Mudah dan Cepat...
Cara Mudah dan Cepat Top Up Diamond di Situs topupff.org
LinkedIn Siap Kenalkan...
LinkedIn Siap Kenalkan Fitur Medsos, Ini yang Akan Dilakukan Malaysia
Rekomendasi
Kim Soo Hyun Kirim Surat...
Kim Soo Hyun Kirim Surat Cinta untuk Kim Sae Ron: Aku Mencintaimu, Kamu Sangat Imut
Revisi UU TNI, Presiden...
Revisi UU TNI, Presiden Bisa Perpanjang Masa Jabatan Panglima TNI
4 Negara Anggota NATO...
4 Negara Anggota NATO yang Berdekatan dengan Rusia, Nomor 3 Paling Rawan Diinvasi
Berita Terkini
Ilmuwan Ungkap Penyebab...
Ilmuwan Ungkap Penyebab Utama Runtuhnya Kerajaan Romawi
3 jam yang lalu
Ini Jadwal Gerhana Bulan...
Ini Jadwal Gerhana Bulan Total di Ramadan 2025, Bisa Lihat di Indonesia?
9 jam yang lalu
Fungsi dan Cara Kerja...
Fungsi dan Cara Kerja Selaput Mata Buaya, Rahasia Unik Sang Predator
10 jam yang lalu
Syarat dan Cara Tukar...
Syarat dan Cara Tukar Uang Secara Online, Praktis Via Situs Resmi BI
11 jam yang lalu
Indonesia dan Masa Depan...
Indonesia dan Masa Depan AI: SDM, Infrastruktur, dan Regulasi Jadi Kunci
13 jam yang lalu
5 Hewan Endemik China...
5 Hewan Endemik China yang Mengejutkan, Salah Satunya Panda Raksasa
14 jam yang lalu
Infografis
Kebakaran Baru di Los...
Kebakaran Baru di Los Angeles, Trump Justru Ancam Hentikan Bantuan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved