Asyiknya Vaksinasi di AS, Pelajar Akan Mendapat Beasiswa dan AirPods

Selasa, 10 Agustus 2021 - 13:27 WIB
loading...
Asyiknya Vaksinasi di...
Pelajar Amerika Serikat yang ingin divaksin mendapatkan airpods. Foto/dok
A A A
WASHINGTON - Demi meningkatkan minat vaksinasi Covid-19 kaum muda, Walikota Washington DC Muriel Bowser mengumumkan bahwa mereka akan memberikan sejumlah hadiah bagi yang mau divaksin. Hadiah yang akan diberikan termasuk AirPods dan beasiswa US$ 25.000.

Mengutip laman 9to5Mac, Selasa (10/8/2021), bagi remaja berusia di atas 12-17 tahun yang divaksinasi di Brookland MS, Sousa MS, atau Johnson MS akan menerima AirPods untuk suntikan dosis pertama vaksin.

Mereka yang mau divaksin juga mendapat kesempatan untuk memenangkan beasiswa $ 25.000, iPad, dan headphone.



Dalam sebuah posting Twitter, Walikota Bowser menjelaskan bahwa “Anda harus mendapatkan kesempatan pertama Anda di salah satu dari tiga Situs Pemberian Vaksin Pemuda. Setelah itu, Anda dapat memilih AirPods atau kartu hadiah," tulisnya.

Adapun syaratnya bagi remaja yang mau divaksinasi :

1. Ini harus menjadi suntikan COVID-19 pertama
2. Harus membawa orang tua atau wali yang sah bersama saat vaksin
3. Membawa ID sekolah, Kartu DC One, kartu Kids Ride Free, rapor, atau bukti pendaftaran.

Untuk orang tua:

Satu orang tua/wali per siswa mendapat satu kartu hadiah per anak yang menerima suntikan COVID-19 pertama mereka di situs Hadiah Vaksin Remaja.

Menurut data dari Universitas Johns Hopkins, sekitar 70% penduduk Distrik telah divaksinasi lengkap, meskipun DC melihat tren peningkatan jumlah kasus baru COVID-19.



Washington DC bukan satu-satunya yang memberikan hadiah bagi mereka yang divaksinasi . Hal yang sama juga dilakukan negara bagian seperti Maryland, Michigan, dan Ohio.

Selama beberapa minggu terakhir ini, beberapa kota di AS mulai menerapkan kembali penggunaan masker dalam ruangan. Apple, misalnya yang mengembalikan persyaratan penggunaan masker di sebagian besar toko ritel di AS.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
Kapitalisasi Pasar Apple...
Kapitalisasi Pasar Apple Rontok USD640 miliar dalam 3 Hari Akibat Tarif Trump
Trump Bikin Apple Panik:...
Trump Bikin Apple Panik: Harga iPhone Bakal Naik Drastis, Sementara Penjualan Sedang Lesu
Harga iPhone Bakal Naik...
Harga iPhone Bakal Naik 2 Kali Lipat Akibat Tarif Impor Baru AS
Raksasa Teknologi Terguncang:...
Raksasa Teknologi Terguncang: Apple Kehilangan USD300 Miliar Akibat Tarif Trump
Bos Epic Games Sebut...
Bos Epic Games Sebut Apple dan Google Lakukan Monopoli dan Berbisnis ala Mafia
Pemimpin Tim Siri iPhone...
Pemimpin Tim Siri iPhone Diganti setelah Menunda Integrasi Apple Intelligence
Perbedaan iPhone Refurbished,...
Perbedaan iPhone Refurbished, Rekondisi, BM dan Ex Inter, Yuk Cek sebelum Membeli
Rekomendasi
4 Alasan Politikus Muslim...
4 Alasan Politikus Muslim Minta Umat Islam di Inggris Berpolitik demi Selamatkan Generasi Mendatang
Danareksa Komitmen Dorong...
Danareksa Komitmen Dorong Keberlanjutan Ekosistem Musik Indonesia
2 Kombes Pol Digeser...
2 Kombes Pol Digeser Kapolri, Kini Jabat Irwasda Polda
Berita Terkini
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
1 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
13 jam yang lalu
Spesies Serangga Baru...
Spesies Serangga Baru Ditemukan, Dinamai Singapura
13 jam yang lalu
Ilmuwan China Bikin...
Ilmuwan China Bikin Memori Tercepat di Dunia Poxiao: Tembus 400 Pikodetik, Bikin AI Berpikir Secepat Manusia
17 jam yang lalu
NEC Raih Standar Emas...
NEC Raih Standar Emas Perlindungan Data, Jaga Keamanan Informasi dari Penjahat Siber
18 jam yang lalu
5 Alasan Menggunakan...
5 Alasan Menggunakan GoPay Games untuk Top Up Game Online
23 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved