Apple Siapkan AirPods dengan Fitur Pemantau Kesehatan Lewat Sensor Cahaya

Kamis, 28 Mei 2020 - 13:08 WIB
loading...
Apple Siapkan AirPods...
logo Apple Inc. FOTO/ Ist
A A A
CUPERTINO - Headphone dengan fitur pemantauan kesehatan bawaan memang bukan sesuatu yang baru, dan Apple sepertinya ingin terlibat dalam tren tersebut.

Digitime baru-baru ini melaporkan bahwa mereka mengetahui bahwa Apple berpotensi akan menggunakan sensor cahaya untuk perangkat AirPods di masa depan. BACA JUGA : Suzuki Siapkan Penantang Yamaha XSR155 dan Honda CB150R Exmotion?

Dikutip dari GSM Arena, Kamis (28/5/2020), fitur pemantau kesehatan itu berfungsi untuk memonitor kadar oksigen dalam darah dan detak jantung. Baca Juga : Honda Rencanakan Bunuh Civic dan 2 Model Lain Agustus 2020

Apple bahkan sudah menugaskan perusahaan manufaktur ASE Technology untuk menyediakan ambient light sensor,. Sensor itu dikenal dapat digunakan untuk menghitung langkah kaki, pergerakan kepala, dan mengetahui detak jantung.

Teknologi serupa sebenarnya ada di Galaxy S9 yang memanfaatkan cahaya untuk mengukur detak jantung pengguna.

Kendati demikian, kemungkinan teknologi ini tidak akan diterapkan pada desain dan ukuran AirPods yang ada saat ini. Sebab teknologi tersebut lebih cocok untuk perangkat lebih besar dengan desain earphone over eat.

Tidak hanya memantau kegiatan pengguna, lewat teknologi ini, Apple juga dapat memanfaatkannya untuk mengetahui kondisi kesehatan pengguna, seperti gangguan tidur.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
Apple Terbangkan 1,5...
Apple Terbangkan 1,5 Juta iPhone dari India untuk Menghindari Tarif Trump
Aplikasi Instagram untuk...
Aplikasi Instagram untuk iPad dalam Pengembangan, Ini Bocorannya
Harga iPhone Bisa Melonjak...
Harga iPhone Bisa Melonjak Tiga Kali Lipat hingga Rp56 Juta Jika Diproduksi di Amerika
Donald Trump Yakin iPhone...
Donald Trump Yakin iPhone Bisa Dibuat di AS, Pengamat dan Apple Berkata Sebaliknya
Menanti Desain dan Fitur...
Menanti Desain dan Fitur iPhone yang Tidak Lagi Membosankan
Bye-bye iPhone Murah?...
Bye-bye iPhone Murah? Tarif Trump Bikin Kalang Kabut, Apple Store AS Diserbu Pembeli Panik!
Seperti Harley Davidson,...
Seperti Harley Davidson, India Bakal Jadi Penyelamat iPhone dari Perang Dagang
Rekomendasi
Rayakan Hari Bumi 2025,...
Rayakan Hari Bumi 2025, Alfamart Tanam 20.000 Mangrove di Pesisir Semarang
Alasan Jokowi Hanya...
Alasan Jokowi Hanya Tunjukkan Ijazah ke Wartawan: Ingin Melindungi Rakyat
Ibu dan Anak Tewas dalam...
Ibu dan Anak Tewas dalam Kebakaran Rumah di Jatiasih Bekasi
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
17 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
5 Negara Islam dengan...
5 Negara Islam dengan Kekuatan Militer Terkuat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved