5 Ilmuwan Ini Ungkap Keberadaan Alien yang Sebenarnya

Minggu, 20 Juni 2021 - 20:06 WIB
loading...
5 Ilmuwan Ini Ungkap...
Setelah laporan Pentagon soal kebereadaan UFO bocor ke publik, segera spekulasi mengenai keberadaan Alien kembali mengemuka. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Setelah laporan Pentagon soal kebereadaan UFO bocor ke publik, segera spekulasi mengenai keberadaan Alien kembali mengemuka. Lima ilmuwan ini menjawab jelas mengenai keberadaan alien, baik yang ada di Bumi maupun di luar angkasa.

Dilansir Sciencealert, dokumen Pentagon mengenai keberadaan UFO diperkirakan akan dirilis pada 25 Juni 2021. Meskipun laporan tersebut belum dipublikasikan, The New York Times telah menerbitkan laporan soal kesaksian sejumlah pilot angkatan laut AS yang melihat keberadaan UFO.



Menurut sumber Times, laporan tersebut tidak memberikan hubungan atau hubungan yang jelas antara lebih dari 120 insiden penampakan UFO dari dua dekade terakhir, dan kemungkinan Bumi telah dikunjungi oleh alien.

Jika sumber The Times dapat dipercaya, jelas masih belum ada alasan bagus untuk menafsirkan objek yang tidak dapat dijelaskan di langit sebagai bukti alien.

Tapi apakah itu berarti alien tidak ada di luar sana di tempat lain di alam semesta? Jika ada bisakah kita menemukannya? Science Alert bertanya kepada lima ilmuwan soal keberadaan Alien dan ini jawaban mereka:

1. Jonti Horner, Ahli Astrobiologi

Seorang ahli biologi dari Australia, Jonti Horner meyakini kalau alien itu ada. Namun seberapa dekat alien itu bisa ditemukan manusia itu yang masih belum terjawab.

Honrner tidak asal bicara, luar angkasa yang sangat besar ini memiliki banyak bintang yang didekatnya terdapat planet. "Galaksi Bima Sakti saja diperkirakan memiliki hingga 400 miliar bintang," katanya.

Jika masing-masing bintang memiliki lima planet, itu berarti ada dua triliun planet di galaksi BIma Sakti. "Kita tahu ada lebih banyak galaksi di alam semesta daripada jumlah planet di Bima Sakti," katanya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Alien Terlihat di ISS...
Alien Terlihat di ISS saat Astronot yang Terdampar Berupaya Kembali ke Bumi
Nelayan Tangkap Ikan...
Nelayan Tangkap Ikan Aneh Mirip Alien, Begini Wujudnya
Vatikan Simpan Arsip...
Vatikan Simpan Arsip Rahasia Soal Alien dan Pesawat Luar Angkasa
NASA Kumpulkan Sampel...
NASA Kumpulkan Sampel Kehidupan dari Asteroid Bennu
Donald Trump Angkat...
Donald Trump Angkat Bicara Soal Penampakan UFO di Langit AS
Pramugari Pesawat Melihat...
Pramugari Pesawat Melihat Bola Bercahaya Terang Melesat di Langit
Mengapa Area 51 Memiliki...
Mengapa Area 51 Memiliki Lapangan Baseball? Ternyata Ini Alasannya
Rahasia Area 51 Siap...
Rahasia Area 51 Siap Dibongkar, Teka-teki Alien dan UFO Akan Terjawab
Lagi-lagi Benda Terbang...
Lagi-lagi Benda Terbang Mirip UFO Melintas di Langit AS
Rekomendasi
Pelaku Pencurian Uang...
Pelaku Pencurian Uang Rp138 Juta Buat Bayar Pinjol Diamankan Polres Jaksel
Pramono Anung Bakal...
Pramono Anung Bakal Punya Staf Khusus, Yustinus Prastowo, Chico Hakim, hingga Firdaus Ali
Kapolri Bareng Wartawan...
Kapolri Bareng Wartawan Bagi-bagi Takjil ke Masyarakat di Depan Mabes Polri
Berita Terkini
Perang Manis di Meja...
Perang Manis di Meja Takjil: Kurma Alami vs. Kurma Gula, Siapa Pemenangnya?
2 jam yang lalu
Cara Cek IMEI iPhone...
Cara Cek IMEI iPhone Sudah Terdaftar atau Belum, Ikuti Langkah-Langkahnya!
5 jam yang lalu
Cara Menghemat HP Oppo,...
Cara Menghemat HP Oppo, Penting Diketahui!
6 jam yang lalu
Ramadan dan Idul Fitri...
Ramadan dan Idul Fitri 2025: Lonjakan Trafik Data Komunikasi Nasional Diprediksi Tembus 14,6 Persen!
8 jam yang lalu
HONOR Luncurkan Rangkaian...
HONOR Luncurkan Rangkaian Produk Baru, Penjualan Eksklusif di Shopee!
8 jam yang lalu
Baidu Siap Kenalkan...
Baidu Siap Kenalkan AI Ernie Penantang DeepSeek
8 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved