Apple Tetap Wajibkan Pengunjung Gunakan Masker Saat di dalam Store

Rabu, 19 Mei 2021 - 17:01 WIB
loading...
Apple Tetap Wajibkan...
Ilustrasi Apple Store. FOTO/ IST
A A A
NEW YORK - Awal pekan ini, Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) AS telah melonggarkan sedikit aturan protokol kesehatan dimana orang yang sudah divaksinasi Covid-19 tidak lagi perlu memakai masker saat di luar ruangan atau di beberapa tempat dalam ruangan.

Menyusul kebijakan tersebut, beberapa perusahaan di AS seperti Walmart, Trader Joe's, Starbucks, dan Costco sudah tidak lagi meminta pelanggannya yang telah divaksin untuk memakai masker di dalam tokonya.

BACA JUGA - Ilmuwan Islam Yakin Unta Jawaban untuk Mengakhiri Covid-19

Namun, berbeda dari nama-nama di atas, saat ini Apple Store akan terus meminta pelanggan untuk memakai masker.

DIkutip dari laman Macrumors, Rabu (19/5/2021), menurut Bloomberg, Apple telah memberi tahu seluruh toko ritel di AS bahwa penggunaan masker dan prosedur kesehatan COVID-19 lainnya akan tetap berlaku untuk saat ini.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cara Mengatur DNS Adguard...
Cara Mengatur DNS Adguard iPhone di iOS, Ikuti Langkah-langkah Ini!
Update Harga iPhone...
Update Harga iPhone Mei 2025, Ada yang Naik dan Turun!
Apple Siapkan Chip Implan...
Apple Siapkan Chip Implan Otak yang Bisa Kendalikan Perangkat Teknologi
Apple Siap Integrasikan...
Apple Siap Integrasikan AI ke dalam Website Safari
Apple Kembangkan Chip...
Apple Kembangkan Chip untuk Kacamata Pintar
China Mulai Uji Coba...
China Mulai Uji Coba Fitur Face ID iPhone 18
Trump Halangi Apple...
Trump Halangi Apple Produksi iPhone di India, Peluang Indonesia?
PLN Icon Plus Perkuat...
PLN Icon Plus Perkuat Sinergi Wujudkan Tema Besar Tahun 2025
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Apple Terbangkan 1,5 Juta iPhone dari India
Rekomendasi
Partai Perindo Sumut...
Partai Perindo Sumut Perkuat Konsolidasi, Angela Tanoesoedibjo: Saya Optimistis untuk 2029, Kekuatan Kita Besar
DPD RI-Kemenko PMK Bersinergi...
DPD RI-Kemenko PMK Bersinergi Tingkatkan Kualitas Pembangunan Manusia
Industri Air Kemasan...
Industri Air Kemasan Buktikan Pengelolaan Sampah Sudah Berjalan
Berita Terkini
China Berencana Bawa...
China Berencana Bawa Bakteri dari Luar Angkasa ke Bumi
Chatbot AI Grok Klaim...
Chatbot AI Grok Klaim Skeptisisme Holocaust Disebabkan Kesalahan Pemrograman
Studio Animasi Dragon...
Studio Animasi Dragon Ball dan One Piece Gunakan AI ke dalam Produksi
China Siap Bangun Superkomputer...
China Siap Bangun Superkomputer di Luar Angkasa, Lagi-lagi AS Kalah
Tertua di Dunia, Seni...
Tertua di Dunia, Seni Lukis Sulawesi Diklaim Dibuat oleh Nenek Moyang Manusia
WhatsApp Siapkan Fitur...
WhatsApp Siapkan Fitur Gambar AI yang Bisa Dibuat Langsung Pengguna
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved