Pembaruan iOS 14.5 Dukung Controller PS5 DualSense dan Xbox SeriesX

Selasa, 02 Februari 2021 - 11:13 WIB
loading...
Pembaruan iOS 14.5 Dukung...
Pada iOS 14.5 juga akan menyertakan kemampuan untuk membuka kunci iPhone dengan Apple Watch, meski wajah tertutup masker. Foto/Ist
A A A
CUPERTINO - Apple baru saja merilis pembaruan iOS 14.5 . Meski masih dalam bentuk pengujian beta, beberapa pembaruan di dalamnya sudah disambut baik pengguna.

Salah satu perubahannya adalah dukungan untuk controller PS5 DualSense. Plus dukungan juga untuk controller milik Xbox Series X terbaru. Baca juga: Render iPhone 12S Pro Tunjukan Gebrakan Berani Apple Tanpa Kabel

Saat ini, tak satu pun dari controller baru tersebut yang didukung versi terbaru iOS dan iPadOS. Namun pada pembaruan 14.5 ini Apple memperkenalkan dukungan untuk keduanya.

Dikutip dari The Verge, Selasa (2/2/2021), pembaruan iOS 14.5 Apple ini merupakan lanjutan dari kerja sama dengan Microsoft pada November lalu untuk menyertakan dukungan controller Xbox Series X.

Pada iOS 14.5 juga akan menyertakan kemampuan untuk membuka kunci iPhone dengan Apple Watch, meski wajah tertutup masker. Pembaruan lainnya adalah panggilan kontak darurat Siri, berbagi ETA CarPlay dan dukungan dual-SIM 5G.

Apple sendiri belom mengatakan secara pasti kapan iOS 14.5 hadir untuk semua perangkat. Namun mengingat versi beta-nya sudah dirilis, maka pembaruan diperkirakan akan tiba dalam beberapa bulan mendatang. Baca juga: Peneliti Unpad: 2 Pekan ke Depan Kasus COVID-19 di Indonesia Bisa Tembus 1,3 Juta
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Apple Siapkan Chip Implan...
Apple Siapkan Chip Implan Otak yang Bisa Kendalikan Perangkat Teknologi
Apple Siap Integrasikan...
Apple Siap Integrasikan AI ke dalam Website Safari
Apple Kembangkan Chip...
Apple Kembangkan Chip untuk Kacamata Pintar
China Mulai Uji Coba...
China Mulai Uji Coba Fitur Face ID iPhone 18
Bocoran Desain Kamera...
Bocoran Desain Kamera iPhone 17 Series: Selfie Makin Kinclong, Video 8K Akhirnya Datang!
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone April 2025, Banyak yang Turun Harga!
iPhone Sudah Ada Sejak...
iPhone Sudah Ada Sejak Tahun 1937? Ilmuwan Temukan Fakta Ini
Apple Berencana Luncurkan...
Apple Berencana Luncurkan Mobil Listrik pada 2028
Gonjang-ganjing Android...
Gonjang-ganjing Android Auto dan Apple CarPlay di Mobil, Ford dan GM Beda Sikap
Rekomendasi
Gubernur Khofifah Terima...
Gubernur Khofifah Terima Penghargaan Leading Women Awards 2025
Usia 20-an Rawan Bangkrut?...
Usia 20-an Rawan Bangkrut? Kenali 5 Kesalahan Finansial dan Cara Mengatasinya!
Di Persidangan, Penyelidik...
Di Persidangan, Penyelidik KPK: Hasto Aktor Intelektual Suap PAW Harun Masiku
Berita Terkini
Terlalu Banyak Pekerjaan...
Terlalu Banyak Pekerjaan Secara Harfiah Bisa Mengubah Otak Anda
Kenapa Tahun 2025 Sangat...
Kenapa Tahun 2025 Sangat Panas? Ternyata Ini Penyebabnya
Supa: Platform yang...
Supa: Platform yang Menyediakan Akses ke Banyak AI Sekaligus
Galaxy S25 Edge: Ketika...
Galaxy S25 Edge: Ketika Tipis Bukan Berarti Ringkih, Inikah Smartphone Tertipis Samsung?
Android 16 Bakal Meluncur...
Android 16 Bakal Meluncur Bulan Depan, Ini Kecanggihannya
STOP! Jangan Download...
STOP! Jangan Download Video TikTok Sebelum Coba Cara Ini
Infografis
Amerika Serikat dan...
Amerika Serikat dan Houthi Sepakat Melakukan Gencatan Senjata
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved