Xbox Series X dan Series S Langka, Microsoft Desak AMD Genjot Produksi

Selasa, 05 Januari 2021 - 12:04 WIB
loading...
Xbox Series X dan Series...
Petinggi Xbox, Phil Spencer, menegaskan, pihaknya terus berupaya menjamin ketersediaan Xbox Series X dan Series S di pasaran. Salah satu caranya adalah meminta AMD untuk meningkatkan produksinya. Foto/ist
A A A
REDMOND - Sudah tiga bulan Microsoft merilis Xbox Series X dan Series S . Namun, kekurangan unit masih terjadi di pasar, yang mendorong harga jualnya melonjak. Bahkan, fenomena ini diperkirakan akan berlanjut sampai April 2021. (Baca juga: Layanan Utama Halo Xbox 360 Akan Hilang Mulai Desember 2021 )

Petinggi Xbox, Phil Spencer, menegaskan, pihaknya terus berupaya menjamin ketersediaan Xbox Series X dan Series S di pasaran. Salah satu caranya adalah meminta AMD untuk meningkatkan produksinya.

Melansir dari TechRadar, Selasa (5/1/2021), Spencer mengaku telah menghubungi AMD sebagai perusahaan rekanan, guna menggenjot kapasitas produksi guna membantu permintaan.

AMD merupakan pihak yang memproduksi GPU dan CPU untuk Xbox Series X dan Series S. Prosesor yang digunakan dirancang khusus untuk konsol yang terdiri dari 8 inti CPU AMD Zen 2 dan GPU kelas RDNA 2.

Selain Xbox X dan S, PlayStation 5 juga menggunakan GPU AMD Radeon RDNA 2 dan CPU berbasis AMD Zen 2 dengan 8 core. Alhasil kesediaan unit di pasaran PS5 juga terganggu oleh pasokan yang minim.

Spencer menuturkan, selama ini banyak pertanyaan yang datang ke pihaknya terkait produksi Series X dan Series S. Pertanyaan-pertanyaan itu mengira perusahaan sengaja menahan produksi Xbox. Padahal, justru sebaliknya. (Baca juga: Demi Anak, Della Puspita Rela Permalukan Diri Kirim Surat Terbuka untuk Pacar Mantan Suami )
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
CoPilot Microsoft Kini...
CoPilot Microsoft Kini Bisa Mencari File Dokumen di Windows 11
Karyawan yang Sebut...
Karyawan yang Sebut Bos AI Microsoft Antek Genosida Israel Langsung Dipecat!
Microsoft Disebut Menunda...
Microsoft Disebut Menunda Pembangunan Data Center Secara Global, Jakarta Ikut Terdampak?
Microsoft Resmi Hadirkan...
Microsoft Resmi Hadirkan Copilot di Microsoft 365 Personal dan Family
Xbox Siap Kenalkan Copilot...
Xbox Siap Kenalkan Copilot AI untuk Gaming
Microsoft Gabungkan...
Microsoft Gabungkan xAI, Meta, dan DeepSeek demi CoPilot
Microsoft Akan Gunakan...
Microsoft Akan Gunakan Aplikasi Copilot untuk MacOS
Skype Umumkan Berhenti...
Skype Umumkan Berhenti Beroperasi pada 5 Mei 2025
Rekomendasi
Pengguna Mobil Listrik...
Pengguna Mobil Listrik Makin Marak, SPKLU dari Jepang Perluas Infrastruktur
Hasil Piala Sudirman...
Hasil Piala Sudirman 2025: Fikri/Daniel Bungkam Pasangan India, Indonesia Menang 4-1
Survei Rumah Politik,...
Survei Rumah Politik, Mayoritas Publik Puas dengan Kinerja Gibran
Berita Terkini
Tantang Starlink, Amazon...
Tantang Starlink, Amazon Luncurkan Satelit Pertama
23 menit yang lalu
Teleskop Hubble Tangkap...
Teleskop Hubble Tangkap Struktur Tersembunyi Berjuluk Pilar Penciptaan
4 jam yang lalu
ChatGPT Rebut Popularitas...
ChatGPT Rebut Popularitas Karier Prom Engineer
9 jam yang lalu
Susah Sinyal saat Konser?...
Susah Sinyal saat Konser? Wujudkan Koneksi Internet Lancar dengan Hypernet Technologies
10 jam yang lalu
AI Bisa Antisipasi Kecurangan...
AI Bisa Antisipasi Kecurangan Tes Rekrutmen Karyawan
13 jam yang lalu
Google Bayar Rp11 Miliar...
Google Bayar Rp11 Miliar Per Bulan untuk Mengamankan CEO Sundar Pichai
15 jam yang lalu
Infografis
Lima Jurusan Kuliah...
Lima Jurusan Kuliah Langka dan Menarik di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved