Bumi Siap Dimanjakan Tiga Fenomena Langit di Awal November 2020

Rabu, 04 November 2020 - 11:02 WIB
loading...
Bumi Siap Dimanjakan...
Ilustrasi langit Jakarta. FOTO DOK SINDOnews
A A A
JAKARTA - Fenomena langit dan luar angkasa terus terjadi dan dapat diprediksi oleh pada ahli. Keindahannya tak jarang membuat takjub yang melihat. (Baca: Biaya Operasional Pendidikan Terlambat Cair, Ada Apa?)

Memasuki pekan pertama di November 2020, ada tiga fenomena langit yang bisa diamati dari Bumi. Berikut ketiga fenomena tersebut, dilansir dari Lembaga Antariksa dan Penerbangan Nasional (LAPAN). (Lihat videonya: Pilpres Bagi Diaspora Indonesia di Amerika Serikat)

Okultasi Mebsuta oleh Bulan (5 November)

Mebsuta atau Epsilon Geminorium adalah salah satu bintang bermagnitudo yang terletak di konstelasi Gemini.

Mebsuta akan mengalami okuktasi oleh Bulan sejak pukul 22.35.09 WIB hingga 23.44.02 WIB dengan durasi 69 menit di arah Timur-Timur Laut. Ketinggiannya mencapai 10 hingga 26 derajat di atas ufuk.

Fenomena ini dapat diamati dengan mata telanjang selama cuaca cerah, bebas polusi cahaya, dan penghalang jarak pandang lainnya.

Deklinasi Maksimum Utara Bulan (6 November)

Bulan akan berada pada deklinasi maksimum Utara pada pukul 02.29.53 WIB dengan jarak geosentris 394.568 km. Letaknya pada posisi paling utara dari ekuator langit (sebagaimana solstis Juni pada Matahari).

Di Indonesia, fenomena ini terjadi dengan ketinggian Bulan 24,8 derajat, ketika kulminasi bervariasi antara 54,2 derajat (Pulau Rote) hingga 71,2 derajat (Pulau Weh).

Ketika kulmunasi, Bulan terletak di arah utara pada pukul 03.40 WIB. Bulan terletak di konstelasi Gemini dan berada di atas ufuk sejak pukul 22.00 WIB, hingga pukul 09.30 WIB keesokan harinya, dari arah Timur-Timur Laut sampai Barat-Barat Laut.

Tripel Konjungsi Merkurius - Venus - Spica (6-11 November)

Spica merupakan bintang paling terang di konstelasi Virgo. Bintang ini akan mengalami tripel konjungsi dengan Merkurius dan Venus.

Fenomena ini dapat diamati sejak pukul 04.45 WIB dari arah Timur-Manenggara, dengan catatan cuaca cerah, bebas polusi cahaya, dan penghalang jarak pandang lainnya.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
Rekomendasi
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
Wamen PKP Fahri Hamzah...
Wamen PKP Fahri Hamzah Blak-blakan Backlog Perumahan di Indonesia Membengkak Jadi 15 Juta
Berita Terkini
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
16 menit yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
13 jam yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
16 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
1 hari yang lalu
Infografis
Ini Kriteria Penerima...
Ini Kriteria Penerima Diskon 50% Tarif Listrik di Awal 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved