Seperti Manusia, Baterai Ponsel Bisa Stres, Ini Penyebabnya!

Selasa, 27 Oktober 2020 - 13:21 WIB
loading...
Seperti Manusia, Baterai...
Tanpa sengaja membiarkan colokan charger melekat pada smartphone seperti yang dilakukan saat tertidur di malam hari, mungkin bisa berdampak buruk bagi baterai dalam jangka panjang.
A A A
JAKARTA - Ketahanan daya baterai smartphone yang cepat habis seringkali membuat kita bertanya-tanya dan menduga ada sesuatu yang salah terjadi pada perangkat tersebut. BACA JUGA : Simak 8 Perbedaan Spesifikasi Oppo Reno4 dan Oppo Reno4 F

Apakah karena pengecasan baterai smartphone terlalu singkat? Atau malah pengecasan dalam intensitas waktu yang cukup sering dan bahkan terlalu lama, sehingga sehingga menyebabkan kerusakan jangka panjang pada baterai.

Ternyata, kedua anggapan tersebut kurang tepat.

Menurut laman web perusahaan baterai Cadex di Battery University (batteryuniversity.com), baterai lithium-ion di smartphone ternyata sensitif dan bisa stres.
Seperti manusia, stres yang berkepanjangan dapat merusak masa pakai baterai ponsel cerdas dalam jangka panjang.

Jadi, jika ingin menjaga baterai smartphone tetap awet dan selalu dalam kondisi prima, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan terkait umur baterai.
Pertama, sebaiknya tidak membiarkan pengecasan ketika baterai sudah terisi penuh.

Tindakan tanpa sengaja membiarkan colokan charger melekat pada smartphone seperti yang dilakukan saat tertidur di malam hari, mungkin bisa berdampak buruk bagi baterai dalam jangka panjang.

Banyak yang beranggapan, mengisi baterai sebaiknya dilakukan ketika akan tidur dan dibiarkan terisi penuh 100% saat pagi hari.

Padahal cara ini tidak tepat, karena saat baterai smartphone terisi penuh maka perangkat sesungguhnya mendapat daya untuk menjaganya tetap 100% dalam posisi charger tetap tercolok.

BACA JUGA : Pabrik Mulai Produksi Lagi, Stok Ponsel Oppo Batal Langka

Hal ini membuat baterai dalam keadaan stres tinggi dan tegangan tinggi, yang berpotensi mengikis bahan kimia di dalamnya sehingga mengakibatkan baterai akan cepat rusak atau bocor.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ini Spesifikasi Lengkap...
Ini Spesifikasi Lengkap Oppo Reno 13 dan 13 Pro Terbaru
OPPO Reno 12 Series,...
OPPO Reno 12 Series, Pionir AI Phone untuk Menunjang Kreativitas Tanpa Batas
Oppo Reno12 Series:...
Oppo Reno12 Series: Mabar Lancar, Scrolling Medsos Seharian Tanpa Khawatir Baterai Habis!
Oppo Reno12 dengan Fitur...
Oppo Reno12 dengan Fitur AI Sudah Lolos TKDN, Harganya?
Spesifikasi OPPO Reno11...
Spesifikasi OPPO Reno11 F 5G, Fitur Kameranya Berlimpah
Spesifikasi dan Jadwal...
Spesifikasi dan Jadwal Rilis OPPO Reno11 Versi Global Bocor
Ini Perbedaan Harga...
Ini Perbedaan Harga dan Spek Oppo Reno 10 5G, Reno10 Pro 5G, dan Reno10 Pro+ 5G
Spesifikasi Oppo Reno...
Spesifikasi Oppo Reno 10 yang Baru Rilis di China
Spesifikasi Oppo Reno8...
Spesifikasi Oppo Reno8 T, Ponsel Gahar dengan Kamera dan Performa Menjanjikan
Rekomendasi
PBB: Blokade Israel...
PBB: Blokade Israel Picu Kelaparan Tercepat dalam Sejarah Modern
Daftar Kapolda se-Indonesia...
Daftar Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi Besar-besaran Maret 2025, Ini Nama-namanya
PP Syarikat Islam Serahkan...
PP Syarikat Islam Serahkan Donasi untuk Gaza Palestina Rp1 Miliar
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
1 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
5 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
8 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
9 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
14 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
15 jam yang lalu
Infografis
Wilayah Israel Ini seperti...
Wilayah Israel Ini seperti Gaza Akibat Serangan Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved