Beberapa Catatan Gempa Bumi Besar yang Pernah Terjadi di Indonesia

Senin, 26 Oktober 2020 - 17:02 WIB
loading...
Beberapa Catatan Gempa...
ilustrasi Gempa dan Tsunami . FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Belakangan ini, ramai diberitakan bahwa Pulau Jawa bagian selatan mendapat ancaman tsunami hingga 20 meter. Tsunami dipicu oleh gempa bumi yang diprediksi besar.. BACA JUGA - SUV Kuncian Mitsubishi yang Lebih Ganas dari Outlander dan Pajero Sport.


Sebagai negara kepulauan, Indonesia kerap mendapat ancaman bencana alam seperti gempa bumi. Berikut ini beberapa catatan gempa bumi besar yang pernah terjadi di Indonesia, dikutip dari berbagai sumber. BACA JUGA- Pendatang Baru di RI, MG Gloster Samai Kesangaran All New Mitsubishi Outlander

Aceh (2004)

Masih membekas di benak warga Aceh hingga saat ini, terkait gempa bumi dan tsunami yang menewaskan ratusan ribu jiwa pada 2004 silam, tepatnya pada 26 Desember.

Saat itu, gempa berkekuatan magnitudo sekitar 9,0 mengguncang Tanah Rencong. Gempa yang satu ini juga menyebabkan terjadinya tsunami hingga setinggi 30 meter.

Yogyakarta (2006)

Gempa besar juga pernah mengguncang Yogyakarta, tepatnya pada 27 Mei 2006. Meski tak menyebabkan tsunami, tetapi gempa berkekuatan 5,9 SR pada Sabtu pagi itu menewaskan ribuan orang dan puluhan ribu lainnya terluka.

Sumatera (2005)
28 Maret 2005, pukul 23.09 WIB, gempa berkekuatan 8,6 magnitudo mengguncang Pulau Sumatera. Pusat gempa terletak di bawah permukaan Samudra Hindia, 200 km sebelah barat Sibolga, Sumatera Utara, atau sekitar setengah jarak Pulau Nias dan Simeulue.

Bencana alam ini menelan korban lebih dari seribu jiwa dan 300 orang luka-luka. Bahkan, sempat disebut sebagI gemp terbesar ke-8 di dunia sejak tahun 1900.

Padang (2009)
Kota Tercinta juga pernah diterpa musibah gempa bumi, pada 30 September 2009. Gempa berkekuatan 7,6 SR itu terjadi di lepas pantai Pulau Sumatera, sekitar 50 km barat laut dari Padang. Akibatnya, sempat terjadi tsunami lokal dengan ketinggian 20 cm.

Lebih dari seribu jiwa tewas, ribuan lainnya luka-luka, dan ribuan bangunan porak poranda. Tanah longsor akibat gempa sempat memutus jaringan listri dan komunikasi di sana.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Lempeng Tektonik Berubah...
Lempeng Tektonik Berubah Drastis, Riset Klaim India Mulai Terbagi Jadi Dua
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
Gunung Berapi di Alaska...
Gunung Berapi di Alaska Akan Meletus Dahsyat, Ini Tanda-tandanya
7 Kota dengan Suhu Terpanas...
7 Kota dengan Suhu Terpanas di Dunia yang Bikin Kulit Terasa Terpanggang
Gempa Myanmar Hancurkan...
Gempa Myanmar Hancurkan Kota Purba di Mandalay
Peta Geologi Bumi dengan...
Peta Geologi Bumi dengan Lempeng Tektonik Terbaru Diterbitkan
Rekomendasi
Klinik Kecantikan Ternama...
Klinik Kecantikan Ternama Buka di PIK Jakut, Hadirkan Perawatan Modern
Wuling Bakal Kenalkan...
Wuling Bakal Kenalkan Sunshine EV di PEVS 2025? Bisa untuk Food Truck hingga Antar Barang!
Promotor Tinju Bantah...
Promotor Tinju Bantah Eubank Jr Alami Patah Rahang
Berita Terkini
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
3 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
11 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
12 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
13 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
23 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
1 hari yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved