Inilah Kengoro, Robot yang bisa Push-Up, Sit-Up, dan Bermain Badminton

Minggu, 04 Oktober 2020 - 13:01 WIB
loading...
Inilah Kengoro, Robot...
Robot buatan University of Tokyo JSK Laboratory ini mampu melalukan push-up dan sit-up. Bahkan, robot ini juga bisa bermain badminton. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Robot pada umumnya diciptakan untuk mempermudah aktivitas atau pekerjaan manusia. Tapi tak sedikit juga robot yang ada saat ini dirancang sebisa mungkin mirip manusia.(Baca juga: Bupati Semarang Dipecat, Gerbong PDIP Bulat Dukung Ngebas )

Robot berbentuk manusia yang dapat berbicara hingga berbincang dengan manusia, sepertinya sudah banyak diketahui. Tapi mungkin tidak bagi robot yang mampu berolahraga ini.(Baca juga: Studi 35 Tahun: Kekebalan Manusia Terhadap Virus Corona hanya Sebentar )

Namanya Kengoro. Robot buatan University of Tokyo JSK Laboratory ini mampu melalukan push-up dan sit-up. Bahkan, robot ini juga bisa bermain badminton.

Dilansir dari Reuters, Minggu (4/10/2020), Kengoro dapat membantu manusia lebih mengenal tubuhnya. Sebab, robot ini dibuat hampir menyerupai tubuh manusia.

Kengoro diciptakan dengan memiliki otot dan struktur rangka yang serupa, sehingga membuatnya memiliki kemampuan untuk meniru aktivitas manusia.

Setiap detail di dalamnya dilengkapi dengan sensor yang saling berkesinambungan. Data yang direkam membuatnya lebih mengerti pergerakan manusia, layaknya jaringan yang ada di dalam tubuh manusia.

Kengoro merupakan salah satu dari sekian banyak robot yang diciptakan di Jepang. Penciptanya mengklaim belum ada robot yang bisa menandingi pergerakan Kengoro.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
Teknologi 3D Ungkap...
Teknologi 3D Ungkap Detik-detik Tenggelamnya Kapal Tiranic
Gunung Berapi di Alaska...
Gunung Berapi di Alaska Akan Meletus Dahsyat, Ini Tanda-tandanya
Arkeolog Temukan Wajah...
Arkeolog Temukan Wajah Asli Pribumi Eropa di dalam Gua
Kitab Kuno Petunjuk...
Kitab Kuno Petunjuk Orang Mati Menuju Keabadian Ditemukan di Mesir
Kenapa Bumbu Mie Instan...
Kenapa Bumbu Mie Instan Tidak Boleh Dimasak? Ini Jawabannya
Rekomendasi
Huawei Siap Pajang Aito...
Huawei Siap Pajang Aito M8 di Shanghai Motor Show 2025
Balas Perang Tarif Trump,...
Balas Perang Tarif Trump, Presiden China Xi Jinping Galang Kekuatan di ASEAN
Putri Anne Ungkap Pernikahannya...
Putri Anne Ungkap Pernikahannya dengan Arya Saloka Sempat Tak Direstui Keluarga
Berita Terkini
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
23 menit yang lalu
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
1 jam yang lalu
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
2 jam yang lalu
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
11 jam yang lalu
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
13 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
14 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved