Galaxy Buds Plus Membuat Ngabuburit #DiRumahAja Lebih Menyenangkan

Selasa, 05 Mei 2020 - 05:01 WIB
loading...
Galaxy Buds Plus Membuat...
Selain teknologi suara dari AKG, Samsung Galaxy Buds+ dilengkapi sistem speaker 2 arah yang inovatif, lengkap dengan tweeter tambahan untuk treble yang lebih kaya dan woofer untuk suara bass yang kuat. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Membangun pengalaman suara nirkabel yang luar biasa, Galaxy Buds+ (Plus) terbaru milik Samsung dirancang untuk memberikan pengalaman audio paling nyaman dan berkualitas tinggi.

Menghadirkan teknologi pengeras suara dan mikrofon canggih, baterainya diyakini dapat bertahan sepanjang hari, fitur baru yang memungkinkan untuk mengatur suara, opsi navigasi dan pemasangan sesuai kebutuhan, Galaxy Buds+ memungkinkan pengguna untuk menikmati audio berkualitas studio sesuai dengan apa yang diinginkan.

Setelah lebih dari tiga pekan kita disarankan untuk tetap #DiRumahAja, pabrikan mengerti konsumen yang melakukan Work From Home atau Learn From Home banyak berkomunikasi untuk mendukung aktivitas bekerja dan belajar, ataupun sekadar beristirahat menikmati hiburan musik/video dari smartphone Galaxy kesayangan mereka.

"Galaxy Buds+ merupakan earbuds TWS yang tepat digunakan untuk meningkatkan pengalaman berkomunikasi dan hiburan ke tahap selanjutnya,” kata Denny Galant, Head of Product Marketing IT & Mobile Samsung Electronics Indonesia.

Khusus di bulan Ramadhan ini, sambung dia, Galaxy Buds+ adalah sahabat yang membuat waktu ngabuburit lebih nyaman. Bahkan menyenangkan hingga tak terasa waktu berbuka telah tiba.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hindari Ganguan Mental,...
Hindari Ganguan Mental, Banyak Orang Kembali ke HP Jadul
Cara Memindahkan Data...
Cara Memindahkan Data dari HP Lama ke HP Baru, Lakukan Pencadangan Data Terlebih Dahulu
Huawei Kenalkan Sistem...
Huawei Kenalkan Sistem Operasi HarmonyOS PC
Uji Kekuatan Smartphone,...
Uji Kekuatan Smartphone, Samsung Ciptakan Robot Pantat
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
Efektifkan Solusi eSIM...
Efektifkan Solusi eSIM Komdigi Atasi Penipuan Online? Pakar Siber Beberkan Faktanya!
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Jelang Lebaran Ini,...
Jelang Lebaran Ini, iPhone 16 Sudah Tersedia melalui Official Store di Shopee Mall
Sindo Digital Literacy...
Sindo Digital Literacy Gelar Workshop Bareng Xiaomi, Optimalkan Smartphone untuk Jadi Konten Kreator
Rekomendasi
Sinetron Tebaran Hati...
Sinetron Tebaran Hati Tayang Perdana di RCTI, MNC Pictures Gelar Syukuran
Danantara Disarankan...
Danantara Disarankan Memiliki Perusahaan Switching GPN, Ini Syaratnya
Gaikindo Mendukung Insentif...
Gaikindo Mendukung Insentif Tidak Hanya untuk Mobil Listrik, tapi Juga Hybrid, LCGC, hingga ICE
Berita Terkini
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Nama Baru Elon Musk...
Nama Baru Elon Musk di X Menyebabkan Kripto Tiba-tiba Melonjak
Heboh HP Tak Kasat Mata...
Heboh HP Tak Kasat Mata Viral di TikTok
Switch 2 Hadirkan Fitur...
Switch 2 Hadirkan Fitur Pencarian Joy Con 2 Mirip Apple Find My
China Berencana Bawa...
China Berencana Bawa Bakteri dari Luar Angkasa ke Bumi
Chatbot AI Grok Klaim...
Chatbot AI Grok Klaim Skeptisisme Holocaust Disebabkan Kesalahan Pemrograman
Infografis
Siapa Lebih Unggul Pakistan...
Siapa Lebih Unggul Pakistan atau India dalam Senjata Nuklir?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved