Xiaomi Mi 10T dan Mi 10T Pro Dipersenjatai LCD 144Hz dan Snapdragon 865

Selasa, 15 September 2020 - 21:43 WIB
loading...
Xiaomi Mi 10T dan Mi...
DigitalChatStation menyebut Xiaomi Mi 10T dan Mi 10T Pro akan memiliki LCD 144Hz. Teknologinya akan mendukung MEMC. Foto/Ist
A A A
MADRID - Amazon Spanyol membocorkan perihal ponsel andalan berikutnya dari Xiaomi , yakni Mi 10T dan Mi 10T Pro. Dari bocoran itu terungkap harga dan chipset keduanya. (Baca juga: Indonesia Paling Agresif Soal Urusan Berburu Vaksin Covid-19 )

Namun bocoran itu tidak mengkonfirmasi salah satu rumor yang lebih menarik tentang ponsel "T" terbaru, yakni refresh rate layar 144Hz.

Sekarang DigitalChatStation mengungkap semua hal tentang handphone tersebut. Mereka menegaskan kembali bahwa Apollo -nama kode untuk model 10T- memang akan memiliki LCD 144Hz. Teknologinya akan mendukung MEMC, alias interpolasi gerakan dari footage frame rate rendah ke frame rate tinggi.

Sebagai perbandingan, layar pada Mi 10 tinggi pada refresh rate 90Hz dan bahkan Mi 10 Ultra hanya mencapai 120Hz. Selain itu, terungkap bahwa punch hole untuk kamera selfie akan terbilang kecil, diameter ukurannya hanya sekitar 3,8 mm.

Sementara sebagian besar ponsel Mi 10 memiliki panel OLED dengan pembaca sidik jari di bawah layar. Karena LCD yang dibawa pada ponsel seri T, artinya kunci pengaman perangkat bergerak ke bodi samping.

Selain itu, duo Mi 10T akan memiliki chipset Snapdragon 865 -tidak ada versi plus. Mi 10T Pro akan menampilkan modul utama 108 MP dan mulai dilego Rp11,2 juta. Sedangkan Mi 10T akan memiliki sensor 64 MP sehingga dijual lebih murah, harganya Rp9,7 juta. (Baca juga: LG Wing Hadir Menggebrak Pasar Ponsel Dunia dengan Desain Unik )
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Efektifkan Solusi eSIM...
Efektifkan Solusi eSIM Komdigi Atasi Penipuan Online? Pakar Siber Beberkan Faktanya!
Ketika Harga Xiaomi...
Ketika Harga Xiaomi 15 Ultra Lebih Mahal dari iPhone 16 Pro
Xiaomi 15 Series Resmi...
Xiaomi 15 Series Resmi Rilis! Ini Spesifikasi Lengkap dan Fitur Unggulannya
Kombinasi Kamera Galaxy...
Kombinasi Kamera Galaxy S25 Ultra dan Galaxy AI Terbaru Hasilkan Foto Arsitektur Epik
Xiaomi Sukses Bikin...
Xiaomi Sukses Bikin Mobil Listrik Semudah Bikin HP, tapi Mengapa Apple Gagal?
Xiaomi TV S Mini LED...
Xiaomi TV S Mini LED Series 2025: Standar Baru Pengalaman Visual yang Imersif
Bocoran Xiaomi 15 Ultra:...
Bocoran Xiaomi 15 Ultra: Monster Fotografi Saku yang Bikin DSLR Minder?
Rahasia Xiaomi Rajai...
Rahasia Xiaomi Rajai Pasar Indonesia: dari HP Murah ke Ekosistem Canggih
3 Cara Bypass FRP pada...
3 Cara Bypass FRP pada HP Redmi, Salah Satunya Bisa Dilakukan Tanpa Aplikasi Pihak Ketiga
Rekomendasi
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Hari Konsumen Nasional...
Hari Konsumen Nasional 2025, Perjalanan Keluarga Menemukan Makna
Berita Terkini
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
6 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
20 jam yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
22 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
1 hari yang lalu
Infografis
Puluhan Rudal dan Ratusan...
Puluhan Rudal dan Ratusan Drone Rusia Bombardir Ibu Kota Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved