Vladimir Putin Akui Kecanggihan Sistem Rudal Oreshnik Meminimalisir Penggunaan Nuklir

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:01 WIB
loading...
Vladimir Putin Akui...
Presiden Rusia Vladimir Putin. FOTO/ DAILY
A A A
MOSCOW - Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan bahwa kehadiran sistem rudal Oreshnik di persenjataan Rusia meminimalkan kebutuhan untuk menggunakan senjata nuklir.

BACA JUGA -Alasan Amerika Ciptakan Bom Nuklir yang Lebih Dahsyat dari Nagasaki dan Hiroshima

Putin mengatakan hal ini pada pertemuan Dewan Pengembangan Masyarakat Sipil dan Hak Asasi Manusia di negara tersebut, menurut kantor berita milik negara Rusia RIA Novosti.

"Secara umum, kita sekarang perlu mengembangkan Oreshnik daripada doktrin nuklir, karena sejumlah sistem canggih ini... menempatkan kita pada ambang penghapusan kebutuhan untuk menggunakan senjata nuklir," papar presiden Rusia tersebut.

Kepala Kremlin juga menambahkan bahwa Rusia “tidak memperkuat doktrin nuklir, tetapi memperbaikinya.”
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Nintendo Kini Bisa Matikan...
Nintendo Kini Bisa Matikan Konsol Pengguna Jika Diretas
Kualitas Udara Berbahaya...
Kualitas Udara Berbahaya 50.000 Warga Florida Diminta Tidak Keluar Rumah
Video YouTube Pertama...
Video YouTube Pertama Berusia 20 Tahun telah Ditonton 355 Juta Kali
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
Arkeolog Temukan Wajah...
Arkeolog Temukan Wajah Asli Pribumi Eropa di dalam Gua
Gerakan Buang Dolar...
Gerakan Buang Dolar AS Meluas, Perdagangan 5 Negara Ini 93% Gunakan Mata Uang Lokal
Putin dan Trump Teleponan...
Putin dan Trump Teleponan 2 Jam, Rusia Siap Bekerja untuk Akhiri Perang Ukraina
Aset Beku Rusia Digerogoti...
Aset Beku Rusia Digerogoti Negara Eropa, Terbaru Rp1,6 T Mengalir ke Ukraina
Rekomendasi
Profil Akhmad Wiyagus,...
Profil Akhmad Wiyagus, Peraih Hoegeng Awards yang Kini Sandang Pangkat Komjen Pol
Liverpool Pecahkan 2...
Liverpool Pecahkan 2 Rekor di Liga Inggris saat Dikalahkan Brighton 2-3
Nama Budi Arie Muncul...
Nama Budi Arie Muncul di Dakwaan Kasus Judol, Kejagung: Jaksa sebagai Penuntut Umum, Penyidiknya Polri
Berita Terkini
China Berencana Bawa...
China Berencana Bawa Bakteri dari Luar Angkasa ke Bumi
Chatbot AI Grok Klaim...
Chatbot AI Grok Klaim Skeptisisme Holocaust Disebabkan Kesalahan Pemrograman
Studio Animasi Dragon...
Studio Animasi Dragon Ball dan One Piece Gunakan AI ke dalam Produksi
China Siap Bangun Superkomputer...
China Siap Bangun Superkomputer di Luar Angkasa, Lagi-lagi AS Kalah
Tertua di Dunia, Seni...
Tertua di Dunia, Seni Lukis Sulawesi Diklaim Dibuat oleh Nenek Moyang Manusia
WhatsApp Siapkan Fitur...
WhatsApp Siapkan Fitur Gambar AI yang Bisa Dibuat Langsung Pengguna
Infografis
Houthi Serang Kapal...
Houthi Serang Kapal Induk Nuklir Amerika dengan Rudal Jelajah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved