Xiaomi Siapkan HP Lipat 3, Ini Bocorannya

Minggu, 22 September 2024 - 17:19 WIB
loading...
Xiaomi Siapkan HP Lipat...
Xiaomi Siapkan HP Tri-Fold. FOTO/ DAILY
A A A
JAKARTA - Xiaomi siapkan ponsel lipat tiga yang kemungkinan besar akan diluncurkan pada awal 2025. Paten ini diajukan pada Desember 2022 dan baru-baru ini dipublikasikan oleh Administrasi Properti Intelektual Nasional China.



Desain ponsel tri-fold ini memberi gambaran tentang visi Xiaomi dalam mengembangkan ponsel fleksibel masa depan.

Berbeda dari paten Xiaomi pada 2019 yang dinilai terlalu rumit, desain terbaru ponsel tri-fold ini lebih realistis dan fungsional.

Ponsel tersebut memiliki satu layar besar yang bisa dibuka penuh atau dilipat sehingga hanya sepertiga layarnya yang terlihat.

Ini merupakan solusi desain yang lebih praktis dibandingkan konsep lama yang terlihat terlalu kompleks untuk diterapkan.

Modul kamera pada desain ini terlihat lebih kecil dibandingkan pesaing utamanya, seperti Huawei Mate XT Ultimate.

Meskipun begitu, ukuran kecil modul kamera ini mungkin hanya sebatas konsep dalam paten, karena setiap segmen perangkat tri-fold harus cukup tipis untuk menjaga ketebalan keseluruhan, yang biasanya menyebabkan modul kamera lebih tebal.

Ponsel terbaru dari Xiaomi yang memiliki nama kode "Zhuque" ini direncanakan akan diluncurkan pada tahun 2025.

Berbeda dari smartphone umumnya, ponsel ini tidak akan dilengkapi dengan tombol fisik, termasuk tombol volume dan tombol power.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
Ikan Berkepala Gumpalan...
Ikan Berkepala Gumpalan Ditemukan di Antara 27 Spesies Baru di Peru
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
Susu Kecoa Diklaim Peneliti...
Susu Kecoa Diklaim Peneliti Tiga Kali Lebih Bergizi dari Sapi
Ilmuwan Ungkap Penyebab...
Ilmuwan Ungkap Penyebab Utama Runtuhnya Kerajaan Romawi
Benarkah Kapal Hantu...
Benarkah Kapal Hantu The Flying Dutchman Itu Ada? Ini Penjelasannya
Rekomendasi
Komisi I Sebut Revisi...
Komisi I Sebut Revisi UU TNI Penting untuk Kebutuhan Pertahanan Modern
Geledah 12 Lokasi Terkait...
Geledah 12 Lokasi Terkait Kasus Bank BJB, KPK Sita Mobil hingga Deposito Rp70 Miliar
Naik 14%, BSI Siapkan...
Naik 14%, BSI Siapkan Uang Tunai Rp42,88 Triliun Menjelang Idulfitri 1446 H
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
27 menit yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
4 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
6 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
8 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
12 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
13 jam yang lalu
Infografis
Antisipasi Perang Besar,...
Antisipasi Perang Besar, Uni Eropa Siapkan Rp13.730 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved