Ancaman Serius Matahari terhadap Bumi Akan Terjadi Besok

Kamis, 25 Juli 2024 - 07:45 WIB
loading...
Ancaman Serius Matahari...
Badai Matahari akan berdampak langsung terhadap Bumi. FOTO/ DAILY
A A A
LONDON - Letusan plasma gelap di matahari berhasil direkam oleh Badan Penerbangan dan Antariksa Nasional ( NASA ).



Seperti dilansir dari IFL Science, letusan tersebut memiliki risiko 60 persen mematikan gelombang radio serta mengganggu sistem komunikasi penerbangan dan satelit pada minggu ini.

Suar matahari 'dingin' pada suhu 19.982 derajat Celsius adalah sekitar seperempat suhu suar matahari 'panas' yang terjadi.

Administrasi Kelautan dan Atmosfer Nasional (NOAA) kemarin mengeluarkan peringatan bahwa denyut plasma gelap dapat menyebabkan fluktuasi jaringan listrik.

Suar tersebut berpotensi mengganggu gelombang radio, komunikasi penerbangan, dan operasi satelit setidaknya pada Jumat ini.

Video NASA dari Solar Dynamics Observatory menunjukkan awan gelap jilatan api matahari dingin yang meletus dari matahari.

Ini menciptakan apa yang tampak seperti asap hitam ketika plasma yang lebih dingin dari rata-rata 'menyembur' ke utara melintasi permukaan matahari.

NOAA menyebutkan ada kemungkinan 60 persen terjadinya jilatan api matahari tingkat sedang atau kelas M dalam 24 jam ke depan.

Laporan tersebut juga mengungkapkan adanya risiko sebesar 15 persen terjadinya jilatan api matahari kelas X yang lebih ekstrim yang dapat menyebabkan pemadaman gelombang radio di seluruh dunia.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pemerintah AS Siagakan...
Pemerintah AS Siagakan Perangkat Detektor kebohongan untuk Karyawannya
Kastil Berusia 640 Tahun...
Kastil Berusia 640 Tahun Ditemukan di Bawah Bangunan Hotel
Jerman Ciptakan Teknologi...
Jerman Ciptakan Teknologi yang Diklaim Bisa Hidupkan Orang Mati
Universitas di Jepang...
Universitas di Jepang Siapkan Jurusan AI untuk Calon Dokter
Tanah Kelahiran Ratu...
Tanah Kelahiran Ratu Cleopatra Ditemukan Tenggelam di Laut Mediterania
Astronom Dibuat Bingung...
Astronom Dibuat Bingung oleh Partikel Aneh yang Mengambang di Luar Angkasa
Sungai Bertaburan Biji...
Sungai Bertaburan Biji Emas Ditemukan di Pakistan
Perusahaan Listrik SCE...
Perusahaan Listrik SCE Dituduh Jadi Pemicu Kebakaran Hebat di Los Angeles
Panas Matahari Bisa...
Panas Matahari Bisa Mempengaruhi Aktivitas Gempa Bumi
Rekomendasi
Artis Yoo Hye Won Di-bully,...
Artis Yoo Hye Won Di-bully, Singgung Masa Pacaran dengan Seungri
Praperadilan Kedua Hasto...
Praperadilan Kedua Hasto Kembali Gagal, Hakim Tolak Permohonan Sekjen PDIP
Relate Banget! Sitkom...
Relate Banget! Sitkom Ramadan Farel Tarek Tampilkan Fenomena Unik saat Puasa
Berita Terkini
Pemerintah AS Siagakan...
Pemerintah AS Siagakan Perangkat Detektor kebohongan untuk Karyawannya
1 jam yang lalu
AS Klaim Temukan 4 Calon...
AS Klaim Temukan 4 Calon Terkuat Pembeli TikTok
2 jam yang lalu
Kastil Berusia 640 Tahun...
Kastil Berusia 640 Tahun Ditemukan di Bawah Bangunan Hotel
2 jam yang lalu
Gunakan Starlink, Elon...
Gunakan Starlink, Elon Musk Ancam Ukraina untuk Berhenti Perang
7 jam yang lalu
Jerman Ciptakan Teknologi...
Jerman Ciptakan Teknologi yang Diklaim Bisa Hidupkan Orang Mati
12 jam yang lalu
Universitas di Jepang...
Universitas di Jepang Siapkan Jurusan AI untuk Calon Dokter
15 jam yang lalu
Infografis
Jarang Terjadi, Amerika...
Jarang Terjadi, Amerika Serikat Jatuhkan Sanksi Terhadap Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved