Tiangong: Robot Humanoid Bertenaga Listrik Pertama Buatan China yang Mampu Berlari

Senin, 13 Mei 2024 - 11:23 WIB
loading...
Tiangong: Robot Humanoid...
Robot Tiangong saat dipamerkan pertama kali di publik. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Robot Tiangong disebut sebagai “robot humanoid ukuran penuh pertama di dunia yang mampu berjalan hanya dengan tenaga listrik”.

Pusat Inovasi Robot Humanoid Beijing bikin heboh setelah merilis Tiangong, robot humanoid bertenaga listrik serba guna yang mampu berlari dengan stabil di kecepatan 6 km/jam. Robot itu juga mampu berjalan naik turun tangga.

Pusat Inovasi Robot Humanoid Beijing didirikan pada November tahun lalu sebagai "pusat inovasi robot humanoid tingkat provinsi pertama di China".

Departemen tersebut merupakan bagian dari pusat teknologi baru yang menampung lebih dari seratus perusahaan robotika - bersatu membentuk rantai industri lengkap untuk komponen inti, pengembangan aplikasi, dan pembuatan robot lengkap.

Perusahaan tersebut merupakan perusahaan patungan dari Beijing Yizhuang Investment Holdings Limited, UBTech Robotics, Xiaomi, dan Beijing Jingcheng Machinery Electric.

Tujuannya adalah untuk "melakukan lima tugas utama, termasuk pengembangan prototipe robot humanoid serba guna dan model robot humanoid skala besar serba guna."

Tiangong humanoid diklaim sebagai “robot humanoid ukuran penuh pertama di dunia yang mampu berlari hanya dengan tenaga listrik”.

Tentu saja, klaim tersebut masih perlu dipertanyakan. Sebab, di Amerika ada beberapa model robot humanoid yang sudah melakukan hal serupa. Termasuk H1 milik Unitree dan Atlas buatan Boston Dynamics.

Dikembangkan Sendiri untuk Berbagai Skenario
Tiangong: Robot Humanoid Bertenaga Listrik Pertama Buatan China yang Mampu Berlari

Di model purwarupa, robot Tiangong terlihat tidak memiliki tangan selayaknya manusia.

Tapi, memang bukan itu yang ditonjolkan. Dalam uji perdananya di publik, robot Tiangong dapat berlari di kecepatan tetap 6 km/jam dengan stabil.

Teknologi itu disebut dengan "State Memory-based Predictive Reinforcement Imitation Learning”.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Norwegia Gunakan Robot...
Norwegia Gunakan Robot sebagai Asisten Rumah Tangga
Robot Rp1,4 Miliar Mengayunkan...
Robot Rp1,4 Miliar Mengayunkan Tinju ke Warga: Teknologi atau Ancaman?
Meta Ingin Tambah Perangkat...
Meta Ingin Tambah Perangkat Pintar di Robot Humanoid Miliknya
Robot Anjing Black Panther...
Robot Anjing Black Panther 2.0 Buatan China Berlari Melebihi Usain Bolt
Apple Pesan Robot Pekerja...
Apple Pesan Robot Pekerja ke China untuk Membantu Produksi iPhone
Berhubungan Seks dengan...
Berhubungan Seks dengan Robot Diprediksi Jadi Tren 2025
Roborock Ciptakan Robot...
Roborock Ciptakan Robot Vakum Penyedot Debu
NVIDIA Berencana Hadirkan...
NVIDIA Berencana Hadirkan Robot AI Jetson Thor
Bisa Ambil Hati Manusia,...
Bisa Ambil Hati Manusia, AI Diprediksi Akan Jadi Pelakor Ulung
Rekomendasi
Gempa Bumi M5,3 Guncang...
Gempa Bumi M5,3 Guncang Maluku Malam Ini
Jadwal Imsak dan Buka...
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jakarta, Jumat 14 Maret 2025/14 Ramadan 1446 H
Salinan Audit BPKP Tak...
Salinan Audit BPKP Tak Diberikan ke Tom Lembong, Pakar Hukum Ragukan Kualitasnya
Berita Terkini
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
49 menit yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
4 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
7 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
10 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
12 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
16 jam yang lalu
Infografis
Gejala HMPV pada Anak,...
Gejala HMPV pada Anak, Penyakit yang Mewabah di China
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved