Siap Mengubah Dunia! Microsoft dan OpenAI Luncurkan Supercomputer AI Rp1.588 Triliun!

Sabtu, 30 Maret 2024 - 19:05 WIB
loading...
A A A
Supercomputer ini kemungkinan 100 kali lebih mahal daripada pusat data terbesar yang saat ini beroperasi, menurut laporan itu.

Proyek ini menandakan besarnya dana yang kemungkinan akan digelontorkan pada industri AI seiring perkembangannya di tahun-tahun mendatang.

Siap Mengubah Dunia! Microsoft dan OpenAI Luncurkan Supercomputer AI Rp1.588 Triliun!

Supercomputer milik MIT yang ada saat ini bakal jauh tertinggal dengan milik Microsoft-OpenAI. Foto: ist

Stargate juga berpotensi jauh melampaui daya komputasi yang saat ini dipasok oleh Microsoft ke OpenAI dari pusat datanya di seluruh negeri tetapi akan membutuhkan setidaknya beberapa gigawatt daya untuk melakukannya, lapor The Information.

Kenapa komputer tersebut sangat mahal? Upaya untuk mendapatkan chip server yang diperlukan adalah faktor utama yang mendorong harga Stargate yang besar, menurut laporan tersebut.

Menemukan sumber energi yang cukup untuk memberi daya pada proyek juga dapat menimbulkan tantangan, dan kedua perusahaan telah membicarakan kemungkinan menggunakan sumber energi alternatif seperti energi nuklir, kata sumber.

Permintaan untuk chip AI telah mencapai puncaknya, memungkinkan beberapa perusahaan tertentu - terutama Nvidia - untuk mengendalikan pasar. Awal tahun ini, Altman mengisyaratkan bahwa dia ingin membuat chip-nya sendiri.



Dilema chip hanyalah satu dari beberapa detail yang masih perlu diselesaikan terkait Stargate. Orang-orang yang mengetahui proyek tersebut memberi tahu The Information bahwa Microsoft perlu mencari cara untuk menempatkan lebih banyak GPU dalam satu rak daripada yang dilakukan saat ini, untuk meningkatkan kinerja chip.

Perusahaan juga perlu menemukan cara untuk mencegah chip dari panas berlebih, menurut laporan tersebut. Tidak jelas di mana Stargate akan ditempatkan atau apakah supercomputer ini akan dibangun hanya dalam satu pusat data atau beberapa pusat data terdekat, lapor TheInformation.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
CoPilot Microsoft Kini...
CoPilot Microsoft Kini Bisa Mencari File Dokumen di Windows 11
OpenAI Gugat Balik Elon...
OpenAI Gugat Balik Elon Musk, Ini Masalahnya
ChatGPT Kini Bisa Kembalikan...
ChatGPT Kini Bisa Kembalikan Kenangan Masa Lalu Anda yang Terlupakan
3 Manfaat Baru HP Partner...
3 Manfaat Baru HP Partner Amplify AI untuk Dorong Pertumbuhan Masa Depan Pekerjaan
AI pada Google Menyebabkan...
AI pada Google Menyebabkan Banyak Website Kehilangan Trafik
Karyawan yang Sebut...
Karyawan yang Sebut Bos AI Microsoft Antek Genosida Israel Langsung Dipecat!
Batal Kenalkan GPT-5,...
Batal Kenalkan GPT-5, OpenAI Luncurkan o3
Dengan AI Proses Coding...
Dengan AI Proses Coding Kini Tak Membutuhkan Tenaga Ahli
Rekomendasi
Keutamaan Surat Al Anam,...
Keutamaan Surat Al Anam, Dijaga Malaikat hingga Memudahkan Segala Urusan
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Semifinal Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Korea Selatan, Uzbekistan vs Korea Utara
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
Berita Terkini
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
8 jam yang lalu
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
10 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
11 jam yang lalu
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
12 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Rabu 16 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Ambisi Indonesia-Rusia...
Ambisi Indonesia-Rusia Bikin Internet Ngebut tapi Murah Meriah
1 hari yang lalu
Infografis
Pesona dan Kharisma...
Pesona dan Kharisma 7 Ibu Negara Tercantik di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved