Meluncur Besok, Berikut Bocoran Spesifikasi Vivo X100 Series Versi

Rabu, 13 Desember 2023 - 12:57 WIB
loading...
Meluncur Besok, Berikut...
Setelah sukses melantai di China, Vivo X100 Series akan segera meluncur di pasar global. Foto/Gizchina
A A A
JAKARTA - Setelah sukses melantai di China , Vivo X100 Series akan segera meluncur di pasar global. Bocoran menyebut smartphone flagship ini bakal hadir dengan membawa peningkatan signifikan.

Seperti dilansir dari Gizchina pada Rabu (13/12/2023), Vivo X100 Series diprediksi akan dibekali prosesor Dimensity 9300 dari MediaTek. Prosesor tersebut disandingkan dengan RAM hingga 16GB dan penyimpanan hingga 1TB.

Di sektor fotografi, Vivo X100 model reguler dilengkapi kamera utama 50MP 1/1,49", kamera telefoto periskop 64MP 70mm dengan zoom optik 3x, dan kamera ultrawide 50MP f/2.0. Sedangkan Vivo X100 Pro memiliki kamera utama 50MP 1/1,49", kamera telefoto periskop 50MP 100 mm yang mampu menawarkan zoom optik 4,3x, serta kamera ultrawide 50MP f/2.0.



Untuk dayanya, Vivo X100 reguler hadir dengan baterai 5.000 mAh yang dapat mengisi daya 120 watt dalam mode kabel. Baterai tersebut juga belum memiliki dukungan untuk pengisian nirkabel.

Sementara untuk Vivo X100 Pro hadir dengan baterai 5.400 mAh yang mengisi daya 100 watt dalam mode kabel dan 50 watt dalam mode nirkabel. Sayangnya belum diketahui berapa harga masing-masing perangkat.

Vivo X100 Series versi global dijadwalkan meluncur pada tanggal 14 Desember 2024 . Untuk informasi lebih lengkapnya kita tunggu saja di acara peluncurannya besok.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Resmi Hadir di Indonesia,...
Resmi Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Miliki Body Ramping, Tangguh, dan Makin Multitasking
Kombinasi Kamera Galaxy...
Kombinasi Kamera Galaxy S25 Ultra dan Galaxy AI Terbaru Hasilkan Foto Arsitektur Epik
Total Football Galaxy...
Total Football Galaxy S25 Series, Travel Buddy Lengkap Menjawab Semua Kondisi
vivo Y29: Smartphone...
vivo Y29: Smartphone Tangguh untuk Driver Ojol, Harga Terjangkau Baterai Awet 3 Hari
Riset: Mode Gelap pada...
Riset: Mode Gelap pada Smartphone hanya Bikin Baterai Tambah Boros
Cara Membuka Pola HP...
Cara Membuka Pola HP yang Lupa dengan Panggilan Darurat
Android 16 Beta Mulai...
Android 16 Beta Mulai Diuji Coba, Ini Kecanggihannya
Singapura Memperketat...
Singapura Memperketat Aturan Waktu Anak-anak Bermain HP
5 Cara Selamatkan Smartphone...
5 Cara Selamatkan Smartphone Akibat Terguyur Air Hujan
Rekomendasi
Ketua Komisi VI DPR...
Ketua Komisi VI DPR Harap Ramadan Jadi Momentum Perbaikan Pertamina
Masyarakat Bisa Tuntut...
Masyarakat Bisa Tuntut Ganti Rugi soal MinyaKita Tak Sesuai Takaran, Begini Caranya
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
2 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
6 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
9 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
10 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
15 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
16 jam yang lalu
Infografis
Jokowi Masuk Finalis...
Jokowi Masuk Finalis Tokoh Dunia Terkorup Versi OCCRP
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved