Cara Instal TWRP via Fastboot dengan Mudah

Selasa, 24 Oktober 2023 - 16:40 WIB
loading...
Cara Instal TWRP via...
Cara instal TWRP via fastboot bisa dilakukan dengan praktis. Foto/Gadget Hacks
A A A
JAKARTA - Cara instal TWRP via fastboot bisa dilakukan dengan praktis. Langkah-langkahnya pun cukup mudah diikuti dan dipahami.

Sebagai informasi, TWRP merupakan singkatan dari Team Win Recovery Project. Ada banyak kegunaan yang bisa diambil dari pemasangan perangkat lunak ini, seperti mempermudah instalasi ROM, custom ROM, root HP, dan lainnya.

Mengutip laman Nerds Chalk, TWRP dibuat berbeda menyesuaikan masing-masing perangkat. Jika ingin mendapat versi aslinya, Anda bisa melakukan unduhan melalui laman resmi TWRP.



Lebih jauh, ada beberapa cara untuk memasang TWRP. Salah satunya adalah melalui fastboot mode.

Cara Instal TWRP via Fastboot


1. Tips Sebelum Instal TWRP


Sebelum melakukan pemasangan TWRP, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. Berikut di antaranya.

- Cadangkan data perangkat secara penuh demi keamanan
- Aktifkan USB Debugging pada perangkat
- Instal Android SDK di PC yang akan digunakan.
- Buka opsi bootloader di perangkat
- Unduh TWRP sesuai model perangkat Anda
- Unduh dan Instal ADB Installer

2. Cara Instal TWRP


- Pertama, pastikan telah mengaktifkan USB Debugging dan mengunduh file TWRP.
- Buka folder lokasi file .img TWRP yang sudah didownload.
- Setelah itu, buka opsi CMD di dalam folder itu.
- Hubungkan perangkat Android ke PC.
- Ketikan perintah berikut untuk memindahkan perangkat ke mode bootloader / fastboot. “adb reboot bootloader”
- Tunggu sampai perangkat selesai beralih ke mode bootloader.
- Jika sudah, ketik perintah ini: “fastboot flash recovery twrp-1.5.x.x-xxx.img (Sesuaikan dengan nama TWRP.img sesuai file yang dimiliki)
- Setelah pemasangan TWRP berhasil, ketik perintah untuk melakukan boot ulang pada perangkat. “fastboot reboot”
- Selesai.

Demikian ulasan mengenai cara instal TWRP via fastboot dengan mudah.
(okt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Android Kini Murni Dikembangkan...
Android Kini Murni Dikembangkan oleh Google
Bawa Oppo Reno13 Jadi...
Bawa Oppo Reno13 Jadi HP Pertama dengan Fotografi Bawah Air Tanpa Casing
Rekomendasi Aplikasi...
Rekomendasi Aplikasi Lari dan Jogging untuk Android
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
Cara Instal Custom ROM...
Cara Instal Custom ROM di Semua HP Android, Baca Dulu!
Cara Masuk dan Keluar...
Cara Masuk dan Keluar Fastboot Xiaomi Redmi Note 7
Cara Masuk dan Keluar...
Cara Masuk dan Keluar Recovery Mode di HP Android
Bagaimana Cara Logcat...
Bagaimana Cara Logcat di HP Android?
Android 16 Beta Mulai...
Android 16 Beta Mulai Diuji Coba, Ini Kecanggihannya
Rekomendasi
Bongkar Suap Hakim Tipikor,...
Bongkar Suap Hakim Tipikor, Kejagung Makin Dipercaya Rakyat
Putri Anne Ungkap Pernikahannya...
Putri Anne Ungkap Pernikahannya dengan Arya Saloka Sempat Tak Direstui Keluarga
Huawei Siap Pajang Aito...
Huawei Siap Pajang Aito M8 di Shanghai Motor Show 2025
Berita Terkini
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
23 menit yang lalu
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
1 jam yang lalu
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
2 jam yang lalu
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
11 jam yang lalu
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
13 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
14 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved