5 Cara Mengatasi iCloud Penuh secara Gratis dan Mudah

Rabu, 06 September 2023 - 16:00 WIB
loading...
5 Cara Mengatasi iCloud...
Apple hanya memberikan kapasitas 5GB gratis kepada para penggunanya. (Foto: Apple)
A A A
JAKARTA - Penyimpanan memori iCloud penuh sering kali dialami oleh para pengguna gawai Apple. Ada beberapa cara mengatasi iCloud penuh secara gratis dan mudah.

Apple memberikan kapasitas 5GB gratis kepada para penggunanya. Kapasitas sebesar itu ternyata masih saja tidak dapat menampung banyak file, gambar dan cadangan perangkat.

Cara termudah untuk mengatasi hal tersebut dengan berlangganan iCloud agar mendapatkan ruang penyimpanan yang lebih besar. Namun, terkadang tidak ada notifikasi bahwa kapasitas iCloud sudah penuh. Hal ini bukan cara yang ideal untuk mengatasi iCloud penuh.


Berikut 5 cara mengatasi iCloud penuh secara gratis dan mudah

1. Bersihkan iCloud Drive

iCloud Drive adalah tempat Apple menyimpan seluruh salinan jenis file yang ada pada perangkat. Pengguna Mac akan lebih mudah menggunakan cara ini. Pertama, buka folder iCloud Drive pada Finder, kemudian urutkan file tersebut berdasarkan ukuran, jenis, atau tanggal pembuatan. Kemudian, hapus file yang tidak dibutuhkan dan ruang penyimpanan akan bertambah.

2. Kelola Folder Foto

Perangkat Apple memiliki resolusi kamera yang sangat tinggi. Hal ini dapat menyebabkan ruang penyimpanan iCloud penuh karena banyaknya foto dan video yang tersimpan di perangkat.

Jika sudah menghapus foto yang tidak diinginkan, lanjutkan dengan meng-klik menu album pada aplikasi. Kemudian gulir ke bawah dan klik pada folder yang baru saja dihapus.

3. Hapus Lampiran Email

Buka iCloud Mail dan pilih lihat, lalu urutkan berdasarkan lampiran. Setelah itu, klik hapus email. Jika tidak ingin menghapus banyak email, pengguna bisa memilih batas tertentu, misalnya 15 MB kemudian hapus semua email dengan lampiran yang lebih besar dari ukuran 15 MB.


4. Hapus Pesan Lama

Aplikasi pada iPhone bisa membuat iCloud penuh jika sering menggunakan aplikasi tersebut dan mengirim banyak foto serta video. Mengatasinya dengan cara menghapus pesan satu per satu atau secara keseluruhan.

Pengguna juga bisa memilih untuk menghapus lampiran yang cenderung menggunakan penyimpanan yang tidak memadai, atau menghapus semua foto atau video yang dikirimkan pada nomor kontak yang dipilih.

5. Ketahui Jenis File yang Menghabiskan Ruang Penyimpanan

Periksa aplikasi apa saja yang dicadangkan ke akun iCloud sehingga tidak perlu menyimpan data dari setiap aplikasi di perangkat. Untuk mematikan pencadangan aplikasi, hanya perlu klik bar status untuk mengubahnya dari hijau menjadi abu-abu. Demikian beberapa cara mengatasi iCloud penuh secara gratis dan mudah.
(msf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Mengatasi Port...
Cara Mengatasi Port Charger iPhone Rusak
Apple Umumkan Tunda...
Apple Umumkan Tunda Sematkan Fitur AI di Siri
Cara Mengatasi Layar...
Cara Mengatasi Layar iPhone Ada Bayangan Hitam
Cara Mengaktifkan NFC...
Cara Mengaktifkan NFC di iPhone 11, Penting Dipahami!
Apple Kembali Rayu Indonesia...
Apple Kembali Rayu Indonesia agar Bisa Jual iPhone 16
Apple Akan Bikin 9 Pabrik...
Apple Akan Bikin 9 Pabrik Baru di Amerika Serikat
Ahli Audiologi Sebut...
Ahli Audiologi Sebut AirPods Pro 2 Apple Bisa Jadi Alat Bantu Dengar
Apple Baru Akan Integrasikan...
Apple Baru Akan Integrasikan Perangkat C1 pada 2028
Apple Siap Kenalkan...
Apple Siap Kenalkan Chip WiFi di iPhone 17
Rekomendasi
Kendarai BMW, Siswa...
Kendarai BMW, Siswa SMA Tabrak Pengendara Motor hingga Luka Parah di Kota Tangerang
Resmi Jadi Bank Emas,...
Resmi Jadi Bank Emas, Pegadaian Salurkan PMK Emas ke PT Lotus Lingga Pratama
Hyundai IONIQ 9, SUV...
Hyundai IONIQ 9, SUV Listrik Berteknologi Canggih dan Jangkauan Panjang
Berita Terkini
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
2 jam yang lalu
Benarkah Kapal Hantu...
Benarkah Kapal Hantu The Flying Dutchman Itu Ada? Ini Penjelasannya
4 jam yang lalu
Diyakini Lokasi Harta...
Diyakini Lokasi Harta Karun, Ratusan Warga Berbondong-bodong Gali Tempat Ini
8 jam yang lalu
Norwegia Gunakan Robot...
Norwegia Gunakan Robot sebagai Asisten Rumah Tangga
12 jam yang lalu
Membongkar Kisah Bahtera...
Membongkar Kisah Bahtera Nuh: Antara Iman dan Nalar
16 jam yang lalu
Ilmuwan Temukan Rahasia...
Ilmuwan Temukan Rahasia Anti Macet dari Semut: Solusi Mobil Otonom!
17 jam yang lalu
Infografis
5 Senjata Baru Rusia,...
5 Senjata Baru Rusia, Ada Drone Darat dan Robot Mirip Katak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved