Enggak Bakal Masuk Indonesia, tapi Ini Bocoran Spesifikasi Google Pixel 8 yang Rilis Oktober 2023

Kamis, 31 Agustus 2023 - 13:57 WIB
loading...
Enggak Bakal Masuk Indonesia,...
Google Pixel 8 bakal dirilis secara global pada Oktober 2023 mendatang, setelah iPhone 15 meluncur. Foto: Google
A A A
JAKARTA - Google segera merilis HP andalan mereka, Pixel 8, dalam waktu dekat. Undangan peluncuran telah dibagikan oleh raksasa teknologi asal Amerika Serikat tersebut baik kepada media maupun masyarakat luas.

Dalam undangan itu, tercantum bahwa Google bakal melangsungkan acara peluncuran pada Rabu, 4 Oktober 2023 mendatang. Agenda peluncuran diselenggarakan di New York City sekitar pukul 10 pagi waktu setempat.

Pada momen tersebut Google juga turut merilis Pixel Watch. Meskipun belum ada konfirmasi soal kehadiran perangkat Nest atau Fitbit terbaru, kedua perangkat tersebut juga kemungkinan bakal diumumkan di waktu yang sama, seperti dilansir The Verge, Kamis (31/8).

Belum banyak informasi mengenai jajaran perangkat yang bakal dihadirkan Google. Namun, bocoran mengungkapkan bahwa Google Pixel 8 akan hadir dengan harga yang lebih ramah kantong.

Khusus Pixel 8 Pro, spesifikasinya sudah diungkap secara tak sengaja oleh Google Store. Meskipun kualitas gambarnya kurang ideal, gambar yang bocor tersebut mengungkapkan beberapa informasi penting.

Tampak smartphone mengusung kamera utama 50MP, lensa ultrawide 64 MP, dan modul telefoto 48 MP. Kamera-kamera ini tersedia bersama dengan lampu kilat LED dan sensor suhu inframerah.

Selain itu, Pixel 8 Pro akan menampilkan layar LTPO OLED 6,7 inci dengan resolusi QHD+ dan kecepatan refresh 120Hz yang mengesankan. Di bagian dalamnya, ia menampilkan chipset Tensor G3 generasi terbaru.



Dipasangkan dengan RAM 12GB yang besar dan opsi penyimpanan mulai dari 128GB hingga 256GB. Perangkat flagship ini didukung oleh baterai berkapasitas 4.950 mAh yang mendukung pengisian cepat 27W.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
Konten Telegram Kini...
Konten Telegram Kini Bisa Disebar lewat Google Cast
SafetyCore Fitur untuk...
SafetyCore Fitur untuk Menangkal Konten Berbahaya Diperkenalkan
Rusia Kembali Denda...
Rusia Kembali Denda Google karena Tidak Taat Aturan
Lawan DeepSeek! Google...
Lawan DeepSeek! Google Rilis Gemini 2.0, bisa Coding Sampai Nulis Puisi!
5 Mesin Pencari Pengganti...
5 Mesin Pencari Pengganti Google yang Sedang Naik Daun
 Cara Mencari Lokasi...
 Cara Mencari Lokasi Tanpa Nama di Google Maps, Mudah Banget!
Bikin Gaduh Karena Keliru...
Bikin Gaduh Karena Keliru Tampilkan Kurs Rupiah, Pengamat: Google Harus Tanggung Jawab!
Pakar Beberkan 4 Kemungkinan...
Pakar Beberkan 4 Kemungkinan Penyebab Google Salah Tampilkan Nilai Tukar Rupiah
Rekomendasi
Kawasaki Tantang Fitur...
Kawasaki Tantang Fitur Motor China di Ninja 1100SX
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
Berita Terkini
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
1 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
4 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
8 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
11 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
12 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
16 jam yang lalu
Infografis
Ini Keunikan Katak Tertawa...
Ini Keunikan Katak Tertawa yang Masuk Daftar Fauna Australia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved