Cara Melacak HP yang Tertinggal Waktu Mudik, Apple atau Android!

Selasa, 18 April 2023 - 22:52 WIB
loading...
Cara Melacak HP yang...
Cara melacak HP yang tertinggal waktu mudik penting dipahami. Foto: Sindonews/Danang Arradian
A A A
JAKARTA - Cara melacak HP yang tertinggal waktu mudik penting dipahami. Sebab, di momen Lebaran 2023 , sangat mungkin terjadi kecerobohan. Misalnya, HP tertinggal di rest area, restoran, rumah keluarga, dan lainnya.

Karena itu, penting untuk dipahami bagaimana cara melacak HP yang tertinggal saat mudik Lebaran 2023 . Berikut caranya:

Cara Melacak iPhone yang Tertinggal Saat Mudik

Cara Melacak HP yang Tertinggal Waktu Mudik, Apple atau Android!

1. Untuk menemukan perangkat Anda, masuk ke iCloud.com/find. Atau, gunakan app Lacak di perangkat Apple lain yang Anda miliki.
2. Jika iPhone, iPad, atau iPod touch Anda tidak muncul dalam daftar perangkat, berarti app Lacak tidak dinyalakan. Namun, Anda tetap dapat melindungi akun jika app Lacak tidak dinyalakan.
3. Jika HP Anda ternyata dicuri, segera tandai sebagai Hilang. Anda bisa menguncinya dari jarak jauh dengan kode sandi untuk menjaga keamanan informasi di dalamnya. Anda juga dapat menampilkan pesan khusus berisi informasi kontak Anda di perangkat yang hilang.
4. Anda bisa menghapus perangkat dengan iOS 15, iPadOS 15, atau versi lebih baru yang terinstal. Anda masih dapat menggunakan Lacak untuk menemukan perangkat atau memutar bunyi di perangkat. Jika tidak, Anda tidak akan dapat menemukan perangkat atau memutar bunyi setelah menghapusnya.

Cara Melacak HP Android dengan Google Find My Device

1. Buka www.google.com/android/find di perangkat lain, seperti laptop.
2. Google Find My Device akan langsung memberitahu lokasi HP Android Anda beserta tipe HP, status jaringan, level daya baterai, sampai terakhir kali HP digunakan.
3. Anda bisa memilih 'Play Sound' untuk membunyikan nada dering agar HP mudah ditemukan. Atau, 'Secure Device' untuk mengunci HP dan mengeluarkan seluruh akun Google di HP tersebut.
4. Pilih 'Erase Device' untuk menghapus semua konten yang tersimpan di HP agar tidak disalahgunakan.


Cara Melacak HP Android dengan Google Maps

1. Buka aplikasi Google Maps.
2. Pilih ikon di kanan atas.
3. Pilih 'Linimasa'. Selanjutnya, Google Maps akan menunjukkan lokasi HP Android yang hilang beserta rute yang dilewatidanwaktunya.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
Brand Lokal untuk Pengguna...
Brand Lokal untuk Pengguna iPhone, Apply Hadirkan Aksesori Bergaransi 3 Tahun
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone 16, iPhone 16 Plus, iPhone 16 Pro, dan iPhone 16 Pro Max di Indonesia
Apple Terbangkan 1,5...
Apple Terbangkan 1,5 Juta iPhone dari India untuk Menghindari Tarif Trump
Harga iPhone Bisa Melonjak...
Harga iPhone Bisa Melonjak Tiga Kali Lipat hingga Rp56 Juta Jika Diproduksi di Amerika
Donald Trump Yakin iPhone...
Donald Trump Yakin iPhone Bisa Dibuat di AS, Pengamat dan Apple Berkata Sebaliknya
Menanti Desain dan Fitur...
Menanti Desain dan Fitur iPhone yang Tidak Lagi Membosankan
Bye-bye iPhone Murah?...
Bye-bye iPhone Murah? Tarif Trump Bikin Kalang Kabut, Apple Store AS Diserbu Pembeli Panik!
Rekomendasi
Pria Ini Idap Penyakit...
Pria Ini Idap Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci, Kenali Gejalanya
Gubernur Bengkulu Helmi...
Gubernur Bengkulu Helmi Hasan Siap Terima Warga Gaza: Rumah Dinas Siap Menampung
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Montir Cantik Eps 2: Jadi Montir Pembawa Keberuntungan, Indah Unjuk Keahlian
Berita Terkini
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
6 jam yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
9 jam yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
15 jam yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
16 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Spesies Serangga Baru...
Spesies Serangga Baru Ditemukan, Dinamai Singapura
1 hari yang lalu
Infografis
Waspadai Penyakit yang...
Waspadai Penyakit yang Rentan Menyerang saat Mudik Lebaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved