Maksud Wipe Data Xiaomi dan Cara Mengatasinya

Jum'at, 31 Maret 2023 - 10:44 WIB
loading...
Maksud Wipe Data Xiaomi...
Wipe data adalah istilah yang harus dipahami oleh pengguna HP Xiaomi. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Maksud wipe data Xiaomi dan cara mengatasinya penting dipahami. Wipe data di smartphone mengacu pada proses menghapus semua data yang disimpan di perangkat.

Itu, termasuk foto, video, pesan, dan aplikasi yang sudah diunduh. Termasuk juga semua pengaturan dan preferensi pengguna yang disimpan di perangkat.

Tapi, mengapa orang ingin melakukan wipe data di HP mereka? Wipe data pada smartphone biasanya dilakukan untuk memulihkan perangkat ke kondisi awal.

Atau, untuk menghapus semua informasi pribadi sebelum menjual dan memberikan perangkat tersebut ke orang lain.

Bisa juga, untuk tujuan seperti meningkatkan kinerja/performa ponsel, mengosongkan kapasitas penyimpanan, hingga menghilangkan error di smartphone.

Proses wipe data bisa dilakukan lewat beberapa cara. Misalnya, melalui pengaturan perangkat dengan Factory Reset. Atau, melalui menu pemulihan (recovery) saat mematikan perangkat.

Proses wipe data tidak dapat dibatalkan. Artinya, semua data yang dihapus tidak dapat dipulihkan lagi.

Oleh sebab itu, pastikan pengguna melakukan backup atau menyalin data sebelum melakukan proses wipe data di smartphone.

Cara Melakukan Wipe Data di HP Xiaomi

1. Pastikan baterai HP minimal 70%. Lebih baik jika baterai dalam keadaan penuh.
2. Buka menu setting.
3. Cari opsi “Additional Setting”, lalu pilih “Backup and Reset”.
4. Pilih “Factory Reset”, kemudian pilih “Reset Phone”, dan klik ok.

Tunggu sampai proses factory reset selesai dan ponsel akan otomatis kembali ke penyetelan dari pabrik atau saat pertama dibeli.


Jika Anda ingin melakukan reset tapi tidak ingin data-data di dalam HP terhapus, ada beberapa langkah yang bisa dilakukan:

1. Masuk ke “Settings”
2. Buka “Backup > Reset > Reset Settings”.
3. Jika di HP Anda ada menu “Reset Settings”, maka Anda bisa melakukan reset di penyetelan saja (kembali ke standar) tanpa harus kehilangandata.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Resmi, PT Samafitro...
Resmi, PT Samafitro Menjadi Distributor Solusi AIDC Honeywell di Indonesia
PDN Cikarang Molor Lagi!...
PDN Cikarang Molor Lagi! Ramadan Jadi Alasan Penundaan, Kapan Beroperasi?
Ketika Harga Xiaomi...
Ketika Harga Xiaomi 15 Ultra Lebih Mahal dari iPhone 16 Pro
Xiaomi 15 Series Resmi...
Xiaomi 15 Series Resmi Rilis! Ini Spesifikasi Lengkap dan Fitur Unggulannya
Xiaomi Sukses Bikin...
Xiaomi Sukses Bikin Mobil Listrik Semudah Bikin HP, tapi Mengapa Apple Gagal?
Xiaomi TV S Mini LED...
Xiaomi TV S Mini LED Series 2025: Standar Baru Pengalaman Visual yang Imersif
Stop Numpang Orang!...
Stop Numpang Orang! Saatnya Sekolah Bangun Istana Data Sendiri yang Aman
Bocoran Xiaomi 15 Ultra:...
Bocoran Xiaomi 15 Ultra: Monster Fotografi Saku yang Bikin DSLR Minder?
Rahasia Xiaomi Rajai...
Rahasia Xiaomi Rajai Pasar Indonesia: dari HP Murah ke Ekosistem Canggih
Rekomendasi
Dokter PPDS UI Jadi...
Dokter PPDS UI Jadi Tersangka Pornografi dan Terancam 12 Tahun Penjara
PT BAI Luncurkan Program...
PT BAI Luncurkan Program MBG Perdana untuk Sekolah di KEK Galang Batang Bintan
Munas ParPaluta Kembali...
Munas ParPaluta Kembali Pilih Hamsiruddin Jadi Ketua Umum
Berita Terkini
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
2 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
3 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
5 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
6 jam yang lalu
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
7 jam yang lalu
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
16 jam yang lalu
Infografis
Qatar, UEA, dan Israel...
Qatar, UEA, dan Israel Gelar Latihan Militer Bersama
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved