5 Cara Reset HP Xiaomi dengan Mudah, Kenali dan Pahami!

Selasa, 28 Maret 2023 - 19:47 WIB
loading...
A A A
-Selesai.

2. Menggunakan Tombol Power

-Pertama, silahkan matikan ponsel Xiaomi Anda terlebih dahulu.

-Setelah itu, tekan dan tahan tombol power volume up secara bersamaan. Lakukan hal ini selama beberapa detik sampai logo Xiaomi di layar muncul.

-Kemudian, masuk ke opsi Mi Recovery. Pilih bahasa, kemudian klik opsi ‘Hard Reset’ atau ‘Wipe Data’.

-Selanjutnya, pilih ‘All Wipe Data’.

-Setelahnya, tunggu sampai prosesnya selesai. Nantinya, secara otomatis ponsel akan melakukan reboot.

-Selesai.


3. Menggunakan Mi Cloud

Cara reset HP Xiaomi berikutnya adalah melalui bantuan Mi Cloud. Berikut langkah-langkahnya.

-Pertama, buka akun Mi Cloud di https://i.mi.com/.

-Kemudian, klik ‘Find Device’. Lalu, pilih perangkat yang akan direset.

-Pada bagian sudut kanan atas, terdapat opsi Wipe Device. Pilih opsi tersebut.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1737 seconds (0.1#10.24)