Cara Mudah Setting TV Digital Samsung, Hanya Butuh Beberapa Langkah

Sabtu, 04 Maret 2023 - 18:20 WIB
loading...
Cara Mudah Setting TV...
Cara mudah setting TV digital Samsung bisa dilakukan dengan beberapa cara. Foto: dok Samsung
A A A
JAKARTA - Penggunaan TV digital saat ini semakin luas menyusul keputusan pemerintah yang resmi menghentikan siaran analog dan beralih ke digital sejak November 2022 lalu.

Kehadiran TV digital dapat memberikan kepuasan lebih kepada penggunanya. Masyarakat bisa menikmati siaran favoritnya dengan tampilan gambar lebih jernih, tajam, dan stabil. Hal ini tentunya tidak dimiliki oleh TV analog.

Namun sayangnya hanya TV digital yang tertanam DVB-T2 dapat menikmati siaran digital ini. Solusi bagi pengguna TV versi lama atau analog bisa menggunakan perangkat tambahan yang disebut Set Top Box (STB).

Dengan perangkat ini tentunya lebih menghemat biaya dibanding harus membeli TV digital yang baru.

Salah satu TV digital yang populer di tengah masyarakat yaitu TV digital Samsung. Cara untuk setting TV digital ini sebenarnya sederhana. Berikut ini cara setting TV digital Samsung, dilansir dari Teknisi TV:

1. Pastikan antena digital mengarah ke posisi yang benar dan sudah terhubung ke TV digital Samsung.

2. Nyalakan TV digital Samsung.

3. Tekan tombol Menu pada remote TV, dan masuk ke Setting.

4. Masuk ke submenu Siaran dan klik Penyetelan Otomatis. Nanti akan muncul dua pilihan yaitu Antena dan Jenis Saluran.

5. Pilih Jenis Saluran dan ceklis opsi Digital.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Google Siapkan Fitur...
Google Siapkan Fitur Mode Desktop Mirip Samsung DeX untuk HP Android
Membelah Kegelapan Visual:...
Membelah Kegelapan Visual: Xiaomi A Pro Series 2026: TV Pintar Kelas Sultan, Harga Merakyat!
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Samsung, Wajib Tahu!
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
HP China Dituding Pakai...
HP China Dituding Pakai Teknologi Samsung, BOE Digugat
Dituduh Hindari Pajak,...
Dituduh Hindari Pajak, India Denda Samsung
Lagi, KB Kookmin Bank...
Lagi, KB Kookmin Bank Fasilitasi Operasi Jantung dan Perawatan Medis Anak-anak Indonesia
Wujudkan Smartphone...
Wujudkan Smartphone Samsung Impian-mu dengan Kartu Kredit MNC Bank!
Ini Tips agar Belanja...
Ini Tips agar Belanja Maksimal di Blibli Histeria 12.12
Rekomendasi
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Have a Nice Date’Eps. 4. Rabu, 7 Mei 2025: Match! Giliran Gio Kencani Natasha
Haji Isam Dampingi Presiden...
Haji Isam Dampingi Presiden Prabowo Terima Kunjungan Bill Gates di Istana
Kisah Sukses Warren...
Kisah Sukses Warren Buffett Investasi Saham Coca-Cola, dari Uang Saku ke Miliaran Dolar
Berita Terkini
Kualitas Udara Berbahaya...
Kualitas Udara Berbahaya 50.000 Warga Florida Diminta Tidak Keluar Rumah
Ajaib, Ilmuwan Temukan...
Ajaib, Ilmuwan Temukan Bakteri yang Bisa Menyalakan Lampu!
Daftar Kode Redeem Genshin...
Daftar Kode Redeem Genshin Impact 5.6 Mei 2025, Banjir Primogem dan Item Langka!
China Mulai Uji Coba...
China Mulai Uji Coba Fitur Face ID iPhone 18
Melatih Bicara dengan...
Melatih Bicara dengan Enterprise AI Learning Agent
Beragam Kejahatan kini...
Beragam Kejahatan kini Ada di TikTok, Ini Modusnya
Infografis
Mudah Dilakukan, Ini...
Mudah Dilakukan, Ini Cara Melihat Formasi CPNS dan PPPK 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved