Spesifikasi JAS 39 Gripen, Pesawat Tempur Multiperan Tercanggih Swedia

Senin, 13 Februari 2023 - 16:24 WIB
loading...
A A A
JAS 39 Gripen juga memiliki hambatan rendah, memungkinkannya terbang lebih cepat, meningkatkan jangkauan, dan membawa muatan yang lebih besar. JAS 39 Gripen mampu membawa hingga 6.500 kg berbagai macam persenjataan dan peralatan.

Untuk itu, JAS 39 Gripen dilengkapi dengan 8 cantelan (hard poin), tiga di setiap sayap dan dua di bawah badan pesawat, yang dapat membawa kombinasi persenjataan sesuai misi yang diemban. JAS 39 Gripen kompatibel dengan sejumlah persenjataan yang berbeda, di luar meriam tunggal Mauser BK-27 27 mm.
Spesifikasi JAS 39 Gripen, Pesawat Tempur Multiperan Tercanggih Swedia


JAS 39 Gripen dibekali rudal udara-ke-udara seperti AIM-9 Sidewinder, rudal udara-ke-darat seperti AGM-65 Maverick, dan rudal anti-kapal seperti RBS-15. Pada tahun 2010, armada JAS 39 Gripen menyelesaikan proses pemutakhiran MS19, memungkinkan kompatibilitas dengan berbagai senjata, termasuk rudal jarak jauh MBDA Meteor, rudal jarak pendek IRIS-T, dan bom berpemandu laser GBU-49.



JAS 39 Gripen ditenagai Mesin RM12 Volvo Aero, pengembangan dari mesin GE F404 dari General Electric. JAS 39 Gripen dapat terbang dengan kecepatan maksimum 2.470 km/jam. Radius tempur dan jangkauan pesawat adalah 800 km dan 3.200 km.

JAS 39 Gripen menggunakan radar X-band PS-05/A pulse-doppler modern, yang dikembangkan oleh Ericsson dan GEC-Marconi. Radar mampu mendeteksi, menemukan, dan mengidentifikasi target sejauh 120 km, kemudian secara otomatis melacak beberapa target di darat dan laut atau di udara, dalam segala kondisi cuaca.

Kemampuan itu dapat memandu beberapa rudal udara ke udara di luar jangkauan visual ke beberapa target secara bersamaan. Tata letak kokpit canggih sepenuhnya digital dengan tiga warna besar, Multi-Functional Displays (MFD) dan Hands-On-Throttle-And-Stick (HOTAS) memberi pilot keunggulan tempur yang unggul.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
China Sukses Menerbangkan...
China Sukses Menerbangkan Perdana Pesawat Listrik AS700D
Hasil Penyelidikan Kecelakaan...
Hasil Penyelidikan Kecelakaan Pesawat Jeju Air Diumumkan, Ini Penyebab Utamanya
China Ciptakan Paduan...
China Ciptakan Paduan Logam Sakti Anti Api, Bikin Pesawat Hipersonik Siap Ngebut
Mengenai Istilah Bird...
Mengenai Istilah Bird Strike dalam Dunia Penerbangan, Apa itu?
Jadi Penyebab Kecelakaan...
Jadi Penyebab Kecelakaan Jeju Air, Berikut Fungsi dan Peran Roda Pendaratan Pesawat
Tembok Bandara Muan...
Tembok Bandara Muan Dituding Pemicu Utama Kecelakaan Pesawat Jeju Air
Kecelakaan Pesawat Jeju...
Kecelakaan Pesawat Jeju Air, Roda Boeing Diprediksi Jadi Penyebabnya
Duh! Kalau Pesawat Jatuh,...
Duh! Kalau Pesawat Jatuh, Duduk di Mana Biar Selamat? Ini Kata Peneliti!
Spesifikasi Pesawat...
Spesifikasi Pesawat Jeju Air Flight 2216 Berbiaya Murah yang Jatuh di Korsel
Rekomendasi
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
Eks Ketua KPK Firli...
Eks Ketua KPK Firli Bahuri Kembali Ajukan Praperadilan, Sidang Perdana Digelar Rabu Pekan Depan
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
16 menit yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
34 menit yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
41 menit yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
1 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
1 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
5 jam yang lalu
Infografis
Ukraina Akui Jet tempur...
Ukraina Akui Jet tempur F-16 AS Tak Bisa Tandingi Su-35 Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved