Duel Tank Leopard 2 Jerman Lawan T-90M Proryv Rusia, Ini Kalkulasi di Atas Kertas

Rabu, 25 Januari 2023 - 16:20 WIB
loading...
Duel Tank Leopard 2...
Rencana pengiriman tank Leopard 2 oleh NATO ke Ukraina masih menjadi perdebatan, jika terlaksana, maka kemungkinan berhadapan dengan tank T-90M Rusia bisa terjadi. Foto/Bulgarian Military/comp-pro/19fourtyfive/Twitter
A A A
KIEV - Rencana pengiriman tank Leopard 2 oleh NATO ke Ukraina masih menjadi perdebatan, namun peluangnya semakin besar. Jika pengiriman tank Leopard 2 buatan Jerman ke Ukraina benar-benar terwujud tentu menjadi menarik.

Banyak pihak dan analis militer menunggu bagaimana bila tank Leopard 2 Jerman berhadapan dengan tank tercanggih buatan Rusia T-90M Proryv. Tentu sulit menembak siapa yang akan menang karena kedua tank tempur ini dibekali sejumlah persenjataan canggih dan teknologi terbaru.

Memang di lapangan duel tank Leopard 2 dan T-90M Proryv belum terjadi, tapi jika terjadi siapa yang akan menang? Berikut kalkulasi di atas kertas dirangkum dari laman Bulgarian Military, Rabu (25/1/2023).

1. Awak Tank
Duel Tank Leopard 2 Jerman Lawan T-90M Proryv Rusia, Ini Kalkulasi di Atas Kertas


Awak tank menjadi faktor utama yang penting dalam hasil pertempuran semacam itu. Terkadang, seperti yang dibuktikan sejarah, memiliki persenjataan bagus tidak menjamin kemenangan. Tank Rusia mendapat sedikit keuntungan dalam pertempuran di Ukraina, karena dua faktor, pengalaman dan kondisi tank.

Baca juga; 7 Fakta dan Kecanggihan Tank Leopard 2 yang Akan Dipasok ke Ukraina

Ada laporan bahwa kru Ukraina sedang dilatih untuk mengoperasikan tank Leopard Jerman. Artinya, terlepas dari pengalaman mereka sebagai awak tank, mereka akan menghadapi teknologi baru yang hampir tidak dikenal.

Risiko mereka melakukan kesalahan dalam mengemudikan tank lebih besar daripada awak tank Rusia. Kebinguangan bisa dialami kru tank Ukraina, karena sebagian besar peralatan yang sama sekali berbeda.

2. Kekuatan Tank
Duel Tank Leopard 2 Jerman Lawan T-90M Proryv Rusia, Ini Kalkulasi di Atas Kertas


Jika tidak dalam waktu dekat, maka beberapa bulan lagi ketika musim semi, kedua tank (Leopard 2 dan T-90M) bisa saling berhadapan. Ini adalah periode hujan yang sangat deras, artinya banyak lumpur, dan medan menjadi sangat berat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dibantu Eropa, Diam-diam...
Dibantu Eropa, Diam-diam Ukraina Serang Rusia dari Luar Angkasa
Rusia Siapkan Platform...
Rusia Siapkan Platform Khusus untuk Blokir Nomor Telepon dan Website Berbahaya
Roket Rusia Angara-1.2...
Roket Rusia Angara-1.2 Bawa Perlengkapan Militer Melesat Menuju Antariksa
Gunakan Starlink, Elon...
Gunakan Starlink, Elon Musk Ancam Ukraina untuk Berhenti Perang
Komponen Roket Luar...
Komponen Roket Luar Angkasa Rusia Jatuh ke Bumi
Rusia Kembali Denda...
Rusia Kembali Denda Google karena Tidak Taat Aturan
Apa Rusia Membantu Padamkan...
Apa Rusia Membantu Padamkan Kebakaran Israel?
Meski Ukraina Tebar...
Meski Ukraina Tebar Ancaman, Siapa yang Datang ke Parade Hari Kemenangan di Moskow?
Trump Incar Bantuan...
Trump Incar Bantuan Erdogan untuk Akhiri Perang Rusia-Ukraina
Rekomendasi
Kapolri Ajak Alumni...
Kapolri Ajak Alumni Bhara Daksa 91 Jaga Kekompakan dan Beri Pelayanan Optimal pada Masyarakat
Borong dan Titipkan...
Borong dan Titipkan Emas di Pegadaian, Aman dan Gratis!
Di Mana Sungkeman Maxime...
Di Mana Sungkeman Maxime Bouttier dan Luna Maya? Simak Ulasan Lengkapnya
Berita Terkini
China Mulai Uji Coba...
China Mulai Uji Coba Fitur Face ID iPhone 18
Beragam Kejahatan kini...
Beragam Kejahatan kini Ada di TikTok, Ini Modusnya
Waspada World ID: Paspor...
Waspada World ID: Paspor Digital Sam Altman Iming-iming Uang, Pakar Ingatkan Risiko Data Biometrik
Makhluk Ini Kembali...
Makhluk Ini Kembali Lagi setelah 17 Tahun Menghilang
Jepang Ciptakan Drone...
Jepang Ciptakan Drone yang Bisa Mengarahkan Sambaran Petir
Cara Pakai Aplikasi...
Cara Pakai Aplikasi Deteksi Produk Israel, Mudah Banget!
Infografis
Jet Tempur Su-27 Ukraina...
Jet Tempur Su-27 Ukraina Jatuh saat Duel Lawan Drone Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved