Cara Melacak Handphone Dalam Keadaan Mati, Cermati!
Jum'at, 03 Desember 2021 - 08:00 WIB

Untuk ini cara bisa kamu coba dengan langkah-langkah berikut:
- Ketik nama email yang berada di handphone Anda yang hilang di halaman gmail , lalu klik Berikutnya.
- Ketikkan kata sandinya, lalu klik Berikutnya.
- Setelah berhasil masuk ke alamat email yang kamu ketik, pilih tampilan Gmail versi Web.
- Pilih ikon dengan titik sembilan pada sisi atas kanan.
- Lalu masuk pada Akun Google (Google Account) lalu scroll kebawah.
- Pilih opsi Mulai pada tulisan Temukan Ponsel Anda.
- Lalu pilih handphone Anda yang hilang seperti muncul nama handphone Anda.
- Masukkan lagi kata sandi email yang berada di handphone yang hilang.
Lihat Juga :
tulis komentar anda