Buntut Aturan Privasi Baru WhatsApp, Netizen Ramai-Ramai Ajak Pindah ke Telegram dan Signal
Sabtu, 09 Januari 2021 - 16:05 WIB
Di satu sisi, netizen lainnya mengigatkan bahwa pindah ke Telegram pun tidak otomatis lebih aman.
"Telegram tidak 100 persen dapat dipercaya. Signal adalah yang terbaik. Saya tidak pernah menyukai WhatsApp, apalagi setelah Facebook mengambil alih .. tapi grup keluarga saya ada di dalamnya. Saya menggunakan Signal dan FaceTime adalah yang terbaik sepanjang masa !!," ungkap netizen lain.
Elon Musk menjadi orang dibalik munculnya nama Signal di antar perdebatan kebijakan WhatsApp. Musk mengajak para followernya untuk menggunakan aplikasi pesan instan ini.
Musk mencuitkan "Use Signal" dalam upaya untuk mencegah orang menggunakan WhatsApp.
"Telegram tidak 100 persen dapat dipercaya. Signal adalah yang terbaik. Saya tidak pernah menyukai WhatsApp, apalagi setelah Facebook mengambil alih .. tapi grup keluarga saya ada di dalamnya. Saya menggunakan Signal dan FaceTime adalah yang terbaik sepanjang masa !!," ungkap netizen lain.
Elon Musk menjadi orang dibalik munculnya nama Signal di antar perdebatan kebijakan WhatsApp. Musk mengajak para followernya untuk menggunakan aplikasi pesan instan ini.
Musk mencuitkan "Use Signal" dalam upaya untuk mencegah orang menggunakan WhatsApp.
(dan)
tulis komentar anda