11 Fitur WA yang Jarang Dipakai Orang, Ternyata Ada Fungsinya!
Senin, 02 Desember 2024 - 12:05 WIB
-Selesai.
-Buka WhatsApp, lalu masuk ke menu Settings.
-Masuk ke menu Avatars.
-Di sini, Anda bisa memfoto diri sendiri, lalu tunggu aplikasi membuat avatar.
-Jika hasilnya dirasa masih kurang sesuai, pengguna masih bisa memperbaikinya lagi sesuai keinginan.
-Buka WhatsApp, lalu cari kontak yang ingin dikunci.
-Pada kontak tersebut, klik dan tahan selama beberapa detik. Lalu, pilih 'Lock chat'.
-Masukkan PIN atau pakai fingerprint (jika ada).
2. Fitur Desain Avatar
Sejak beberapa tahun lalu, WhatsApp mengeluarkan fitur pembuatan avatar yang memungkinkan pengguna membuat avatar sendiri. Pengguna dalam hal ini bisa memakainya untuk foto profil ataupun stiker. Cara buatnya sebagai berikut:-Buka WhatsApp, lalu masuk ke menu Settings.
-Masuk ke menu Avatars.
-Di sini, Anda bisa memfoto diri sendiri, lalu tunggu aplikasi membuat avatar.
-Jika hasilnya dirasa masih kurang sesuai, pengguna masih bisa memperbaikinya lagi sesuai keinginan.
3. Fitur Kunci Chat
Fitur ini cocok bagi pengguna yang ingin merahasiakan isi chat pada kontak atau grup tertentu. Bernama 'Lock Chat', berikut cara pakainya:-Buka WhatsApp, lalu cari kontak yang ingin dikunci.
-Pada kontak tersebut, klik dan tahan selama beberapa detik. Lalu, pilih 'Lock chat'.
-Masukkan PIN atau pakai fingerprint (jika ada).
Lihat Juga :
tulis komentar anda