11 Settingan Wajib untuk HP Infinix Note 40, Kenali dan Coba!

Sabtu, 06 Juli 2024 - 21:00 WIB
Cara mengubahnya dapat dilakukan melalui menu Pengaturan. Masuk ke opsi 'Sistem', lalu pilih 'Navigasi sistem'.

5. Mode Kecerahan Tinggi

Bagi pengguna yang suka dengan kecerahan layar juga bisa mengubah pengaturan. Hal ini akan sangat berguna ketika HP dipakai di luar ruangan.

-Pertama, masuk 'Pengaturan'

-Gulir ke bawah, cari 'Layar & kecerahan'

-Lalu, aktifkan opsi 'Mode kecerahan tinggi'

6. Menambah Virtual RAM

Infinix Note 40 memungkinkan pengguna menambahkan virtual RAM hingga 8GB. Berikut Langkah mencobanya:

-Masuk ke 'Pengaturan'

-Cari opsi 'Fitur Spesial. Lalu, pilih 'FusiMemori'

-Setelahnya, pengguna dapat mengatur penggunaan memori virtual di HP.

-Settingan asli akan memilih opsi 8GB+5GB. Anda bisa mengubahnya jadi 8GB+8GB.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!