Anti Ngelag! Ini 9 Cara Mengatasi Laptop Lemot

Selasa, 14 November 2023 - 17:39 WIB
Setelah itu, klik Properties dan pilih Disk Clean Up. Tunggu beberapa saat hingga layar menampilkan file yang perlu dibersihkan. Lalu pilih file yang akan dihapus dan tunggu hingga proses selesai.

3. Manfaatkan Fitur MsConfig

Khusus pengguna laptop berbasis Windows bisa menggunakan cara ini. Untuk mengaktifkan fitur MsConfig, buka menu Start dan ketik Run lalu tekan enter. Kemudian ketik MsConfig di kolom yang tersedia lalu enter. Selanjutnya layar akan menampilkan berbagai program yang tersedia di laptop. Matikan program-program yang tak terpakai guna memperingan kinerja laptop.

4. Bersihkan Laptop

Kipas laptop yang kotor dapat menghambat keluar panas. Akibatnya suhu laptop semakin meningkat dan memperlambat kinerjanya. Karena itu, bersihkan perangkat dari debu, khususnya area kipas.

Dengan membersihkannya, kamu akan mengetahui jika ada benda asing yang menyumbat laptop selain debu. So, lakukan pembersihan ini secara berkala ya!

5. Gunakan Cooling Pad

Seperti yang dijelaskan sebelumnya, laptop yang semakin panas akan memperlambat kinerjanya. Jadi, selain dibersihkan, kamu juga bisa menggunakan cooling pad untuk memperingan kerja kipas laptop. Dengan begitu, laptop lebih awet dan kinerjanya optimal.

6. Gunakan SSD

Laptop zaman sekarang sudah menggunakan SSD (Solid State Drive) sebagai ruang penyimpanan. Wajar saja karena SSD dapat memperingan kerja laptop dibanding HDD. Umumnya, laptop dengan HDD cenderung kurang responsif dan lebih lambat. Jadi, ganti harddisk laptop kamu dengan SSD supaya laptop tidak lambat lagi.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More