Tak Perlu Berseteru, Ini 7 Persamaan Twitter dan Threads yang Harusnya Bikin Akur

Rabu, 12 Juli 2023 - 08:38 WIB
Tak Perlu Berseteru,...
Threads jadi platform sosial media baru yang bikin banyak orang mulai beralih dari Twitter. Padahal di antara keduanya banyak kesamaannya. Foto/IndiaToday
JAKARTA - Threads jadi platform sosial media baru yang bikin banyak orang mulai beralih dari Twitter. Padahal di antara keduanya banyak kesamaannya.

Beberapa kesamaan itu bahkan sempat membuat pemilik Twitter , Elon Musk kecewa. Dia bahkan meminta penasihat hukumnya, Alex Spiro untuk menegur Meta, pembuat Threads karena beberapa kesamaan itu.

Elon Musk curiga Meta sengaja mempekerjakan beberapa mantan karyawan Twitter untuk membuat Threads. Hasilnya ketika Threads diluncurkan, Elon Musk merasa ada beberapa kesamaan antara Twitter dan Threads.

Menariknya para pengguna Twitter dan Threads justru sering meledek dan berseteru. Mereka kerap menganggap platform sosial media kesayangan mereka jauh lebih baik dibanding lainnya.

Baca juga; Selain Instagram Threads, Ini 10 Aplikasi yang Mirip Twitter
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!