Robot Mungil Punya Kekuatan Super

Sabtu, 25 April 2015 - 20:29 WIB
Robot Mungil Punya Kekuatan...
Robot Mungil Punya Kekuatan Super
A A A
STANFORD - Para peneliti dari Stanford belum lama ini berhasil membuat robot super kuat, mampu menarik beban lebih dari 100 kali bobot tubuhnya. Kelebihan lainnya, robot ini juga mampu berjalan di bidang vertikal alias merayap di dinding.

Seperti dilansir dari engadget, Sabtu (25/4/2015), penasaran dengan kemampuan robot kecil ini, bisa disaksikan langsung dalam sebuah video di YouTube. Robot bernama μTug ini mampu menarik beban jauh lebih besar dari dirinya.

Biasanya robot dengan berat 20 miligram bisa mengangkat beban lebih dari 500 miligram. Namun, μTug yang mempunyai berat 12 gram yang mampu menarik beban berbobot lebih dari 2000 kali berat tubuhnya. Bila digambarkan sebagai manusia maka benda yang harus dijadikan beban tarikan adalah seekor paus biru.

Para peneliti sengaja mendesain dengan meniru kemampuan hewan di alam liar. Mampu berjalan di bidang vertikal diambil dari kemampuan seekor cicak. Robot ini berjalan setapak demi setapak, mirip dengan gerakan ulat. Penasaran? saksikan video dibawah ini:
(dol)
Berita Terkait
Gantikan Tenaga Manusia,...
Gantikan Tenaga Manusia, China Genjot Pengadaan Robot Pabrik
Israel Ciptakan Robot...
Israel Ciptakan Robot yang Memiliki Indra Penciuman
Uniknya 4 Robot Pelayan...
Uniknya 4 Robot Pelayan Restoran di Dunia
Dorong Kolaborasi Manusia...
Dorong Kolaborasi Manusia dan Robot , Universal Robots Kumpulkan Tokoh Otomasi
Robot Versius Berhasil...
Robot Versius Berhasil Lakukan Operasi Tumor dengan Sempurna
Xiaomi Pamerkan Robot...
Xiaomi Pamerkan Robot yang Bisa Bermain Drum
Berita Terkini
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
8 jam yang lalu
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan...
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan Produktivitas dan Nikmati Kemudahan Instal Google Apps dengan Cepat
10 jam yang lalu
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
15 jam yang lalu
Benarkah Kapal Hantu...
Benarkah Kapal Hantu The Flying Dutchman Itu Ada? Ini Penjelasannya
16 jam yang lalu
Diyakini Lokasi Harta...
Diyakini Lokasi Harta Karun, Ratusan Warga Berbondong-bodong Gali Tempat Ini
20 jam yang lalu
Norwegia Gunakan Robot...
Norwegia Gunakan Robot sebagai Asisten Rumah Tangga
1 hari yang lalu
Infografis
Jelang Pembebasan Sandera,...
Jelang Pembebasan Sandera, Brigade Al-Qassam Hamas Unjuk Kekuatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved