Android Lollipop 'Hanya' Sambangi Xperia Z

Sabtu, 07 Maret 2015 - 16:06 WIB
Android Lollipop Hanya...
Android Lollipop 'Hanya' Sambangi Xperia Z
A A A
TOKYO - Tahun lalu, Sony menegaskan bahwa seluruh rangkaian perangkat Xperia Z (termasuk yang smartphone Xperia Z di awal 2013) akan diperbarui untuk Android 5.0 Lollipop. Sepertinya kabar baik tersebut tidak menghampiri ponsel selain line up Xperia Z.

Dikutip dari Phonearena, Sabtu (7/3/2015), pernyata tersebut tersirat dari akun Twitter resmi Sony Xperia. Isinya mengatakan, bahwa update Android Lollipop akan tersedia 'hanya' untuk jajaran Xperia Z.

Ini berarti bahwa smartphone yang dirilis pada 2014 seperti Xperia E3, Xperia M2 Aqua, Xperia M2, Xperia C3, Xperia T3, T2 Xperia Ultra, atau Xperia E1, tidak akan melihat update Android melebihi KitKat. Tapi semua ini masih bellum jelas, diharapkan Sony akan berubah pikiran. Setidaknya, jajaran ponsel anyar yang dirilis di 2014 di luar line up Xperia Z memiliki update Android Lollipop.

Adapun handset non-Xperia Z diperkenalkan tahun ini oleh Sony, yakni M4 Aqua, mengoperasikan Android Lollipop di luar kotak, sedangkan E4 dan E4g akan mendapatkan update beberapa saat setelah peluncuran.
(dyt)
Berita Terkait
Sony Rilis Xperia 8...
Sony Rilis Xperia 8 Lite, Jelmaan Xperia 10 dengan Kamera Utama Baru
Cara Menghilangkan Iklan...
Cara Menghilangkan Iklan di HP Sony Xperia
Ini Bocoran Smartphone...
Ini Bocoran Smartphone Layar Lipat Pertama Sony, Xperia F
Sony Buka Pre-order...
Sony Buka Pre-order Xperia 1 III di Vietnam, Bonusnya Keren
Mau Come-back, Sony...
Mau Come-back, Sony akan Merilis Tiga Ukuran Ponsel Flagship di Tahun 2021
Honor X10 Gunakan Sensor...
Honor X10 Gunakan Sensor Sony 40 MP IMX600y, Versi Pro Pakai Lensa Periskop
Berita Terkini
Lineage2M Resmi Meluncur...
Lineage2M Resmi Meluncur di Asia Tenggara, Bawa Pengalaman MMORPG Baru
2 jam yang lalu
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
1 hari yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
1 hari yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
1 hari yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
1 hari yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
1 hari yang lalu
Infografis
Ironis! Hanya 4% Warga...
Ironis! Hanya 4% Warga Israel yang Meyakini Tentara Israel Menang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved