HTC One M8 Android 5.0 Lollipop Gebrak Eropa

Jum'at, 30 Januari 2015 - 09:17 WIB
HTC One M8 Android 5.0...
HTC One M8 Android 5.0 Lollipop Gebrak Eropa
A A A
BEIJING - HTC mengumumkan bahwa HTC One M8 telah mengoperasikan Android 5.0 Lollipop sedang dalam perjalanan di Eropa.

Kabar itu dikonfirmasi melalui akun Twitter resmi milik Kepala Perusahaan Komunikasi, Jeff Gordon. Isi postingan tersebut memberi informasi perihal informasi Android 5.0 terbaru.

"Pengguna bisa memeriksa sistem pembaruan software mereka. Kini Android Lollipop akan terikat untuk HTC One M8," tulisnya melalui jejaring sosial seperti dilansir Digitalspy, Jumat (30/1/2015).

Seperti yang diberitakan, bahwa sistem operasi buatan Google tersebut dijanjikan hadir di HTC M8 pada awal November lalu. Pengguna di Prancis dan Jerman telah menerima update, dan Inggris diharapkan menjadi salah satu negara berikutnya.

Untuk ukuran file pembaruan OS ini, adalah 584MB. Mengusung sistem operasi Google terbaru, dengan user interface lebih segar beberapa fitur baru lainnya.

Pada sistem fitur terbaru Android Lollipop 5.0, nantinya mengalami perubahan dengan kontrol lebih besar di notifications (pemberitahuan), dukungan untuk 64-bit hardware dan daya tahan baterai pun akan meningkat.
(dyt)
Berita Terkait
Comeback, HTC Bakal...
Comeback, HTC Bakal Resmikan Desire 20 Pro Pada 16 Juni
Permohonan Pailit PT...
Permohonan Pailit PT KT Corporation Tidak Mendasar
Bangkit dari Keterpurukan,...
Bangkit dari Keterpurukan, HTC Umumkan U20 5G dan Desire 20 Pro
Hadapi Masalah Keuangan,...
Hadapi Masalah Keuangan, Mozilla Corporation Pecat 250 Karyawan
Ciptakan Lulusan Berkualitas,...
Ciptakan Lulusan Berkualitas, Kalbis Institute Kolaborasi dengan Enhaiier Corporation
Bos Posco Tertarik Kerja...
Bos Posco Tertarik Kerja Sama dengan Indonesia Battery Corporation
Berita Terkini
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
1 jam yang lalu
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
6 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
7 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
9 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
10 jam yang lalu
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
12 jam yang lalu
Infografis
NATO Eropa Takut Trump...
NATO Eropa Takut Trump akan Hentikan Dukungan Senjata AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved