Intel Kenalkan Prosesor Core M Lebih Tipis dan Ringan

Selasa, 09 September 2014 - 17:00 WIB
Intel Kenalkan Prosesor...
Intel Kenalkan Prosesor Core M Lebih Tipis dan Ringan
A A A
BERLIN - Acara IFA 2014 yang berlangsung di Berlin rupanya menjadi ajang para produsen teknologi untuk memperkenalkan produk teknologi terbarunya. Seperti yang dilakukan Intel yang merilis Chip prosesor generasi kelima.

Perangkat itu adalah Intel Core M yang sebelumnya dikenal dengan kode nama Broadwell. Chip prosesor terbaru ini mengandalkan kemampuan efisiensi powernya yang tinggi hanya butuh power sebanyak 4,5 W. Selain itu, chip terbaru ini memberikan daya tahan baterai 1,7 jam lebih lama dibandingkan Intel Haswell.

Pihak Intel mengklaim bahwa prosesor Core M memiliki kecepatan CPU 50 persen lebih tinggi. Dan grafis 40 persen lebih tinggi dibandingkan Haswell jika ditilik dari performa per watt, dilansir dari Liliputing, Selasa (9/9/2014).

Bentuk Intel Core M yang lebih tipis, ringan dan tanpa butuh kipas memberikan revolusi dalam perangkat mobile. Terutama untuk perangkat konvertibel dan tablet fanless. Dengan memakai prosesor ini, perangkat fanless bisa hadir dengan ketebalan kurang dari 9 milimeter.
(dol)
Berita Terkait
Perusahaan Sedang Sulit,...
Perusahaan Sedang Sulit, Mantan CEO Intel Ajak 100 Ribu Karyawan Doa dan Puasa
Intel Rilis Prosesor...
Intel Rilis Prosesor Gaming, Diklaim Terkencang di Dunia
Intel Umumkan Kehadiran...
Intel Umumkan Kehadiran Teknologi Cloud-to-Edge Terbaru
Gordon Moore Pendiri...
Gordon Moore Pendiri Intel Meninggal Dunia pada Usia 94 Tahun
Bocoran CPU Intel Core...
Bocoran CPU Intel Core Ultra 200 Series Beredar di Baidu dan Tieba
Edisi Terbatas, Intel...
Edisi Terbatas, Intel Rilis CPU Gaming Tercepat di Dunia
Berita Terkini
Lebih dari Sekadar Layar,...
Lebih dari Sekadar Layar, HUAWEI Mate XT dan X6 Mengantarkan Era Keemasan Ponsel Lipat
1 jam yang lalu
XLSMART Perluas dan...
XLSMART Perluas dan Perkuat Layanan di Jatim, Bali, dan Nusa Tenggara
6 jam yang lalu
Lebih dulu Sunscreen...
Lebih dulu Sunscreen atau Moisturizer? untuk Kesehatan Kulit Wajah
7 jam yang lalu
Bagaimana Cara Reset...
Bagaimana Cara Reset HP Oppo yang Lupa Kata Sandi?
8 jam yang lalu
Apa itu fitur Dynamic...
Apa itu fitur Dynamic Island di iPhone?
9 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Redmi...
Cara Mengatasi HP Redmi Fastboot Beserta Penyebabnya
10 jam yang lalu
Infografis
Manfaat Susu untuk Sendi...
Manfaat Susu untuk Sendi dan Tulang yang Sering Diabaikan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved