Aplikasi Baru Gunakan Selfie Diteksi Anemia

Jum'at, 08 Agustus 2014 - 14:47 WIB
Aplikasi Baru Gunakan...
Aplikasi Baru Gunakan Selfie Diteksi Anemia
A A A
SAN FRANCISCO - Buat penggemar selfie akan semakin menarik dengan kehadiran aplikasi baru yang mendukung kegiatan foto selfie, yakni Eyenaemia. Aplikasi smartphone ini memiliki kemampuan mendiagnosa kasus anemia, langsung dari selfie itu sendiri.

Dilansir dari Ubergizmo, Jumat (8/8/2014), aplikasi Eyenaemia dapat menditeksi penyakit anemia sejak dini, sehingga dapat langsung dicek kebenarannya ke dokter atau laboratorium terdekat.

Cara kerja aplikasi Eyenaemia menggunakan metode tradisional dengan memeriksa rona kulit pasien, serta memeriksa wilayah tradisional yang seharusnya terlihat merah normal, seperti daerah gusi, sekitar kuku, dan di bawah kelopak mata.

Aplikasi khusus ini akan disertai dengan kartu warna yang akan berfungsi sebagai alat kalibrasi. Anda cukup menarik kelopak mata, tempatkan kartu warna ini di bawah mata, dan ambil foto dengan cara selfie. Eyenaemia kemudian menganalisis konjungtiva algoritma sebelum tiba dalam bentuk prediksi.
(dyt)
Berita Terkait
Prof. Suryanegara: Jadilah...
Prof. Suryanegara: Jadilah Master, Bukan Hamba Gadget! Pesan Penting untuk Remaja
Atasi Kecanduan Gadget...
Atasi Kecanduan Gadget Pada Anak, Algorithmics Kenalkan Pembelajaran Pemrograman
Salah Kaprah Sinar Biru...
Salah Kaprah Sinar Biru Gadget Berbahaya Bagi Mata, Ini Faktanya!
Tips Memilih Gadget...
Tips Memilih Gadget Paling Hemat dan Sesuai Kebutuhan di 2023
Mengetahui Apa itu Blue...
Mengetahui Apa itu Blue Light di Gadget dan Bahayanya untuk Mata
Cara Mengubah HP Jadi...
Cara Mengubah HP Jadi Mikrofon, Ternyata Mudah!
Berita Terkini
Ajaib, Ilmuwan Temukan...
Ajaib, Ilmuwan Temukan Bakteri yang Bisa Menyalakan Lampu!
2 menit yang lalu
Daftar Kode Redeem Genshin...
Daftar Kode Redeem Genshin Impact 5.6 Mei 2025, Banjir Primogem dan Item Langka!
1 jam yang lalu
China Mulai Uji Coba...
China Mulai Uji Coba Fitur Face ID iPhone 18
17 jam yang lalu
Melatih Bicara dengan...
Melatih Bicara dengan Enterprise AI Learning Agent
22 jam yang lalu
Beragam Kejahatan kini...
Beragam Kejahatan kini Ada di TikTok, Ini Modusnya
23 jam yang lalu
Waspada World ID: Paspor...
Waspada World ID: Paspor Digital Sam Altman Iming-iming Uang, Pakar Ingatkan Risiko Data Biometrik
1 hari yang lalu
Infografis
3 Alasan Komisi Eropa...
3 Alasan Komisi Eropa Dorong UE Miliki Blok Pertahanan Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved