Apple pede dengan iWatch

Rabu, 30 April 2014 - 08:21 WIB
Apple pede dengan iWatch
Apple pede dengan iWatch
A A A
Sindonews.com - Siap-siap penggemar Apple, iWatch akan segera diproduksi. Seperti dilansir BGR, Rabu (30/4/2014) G4Games mentranslate sebuah artikel China Times menginformasikan, bahwa pemasok Apple mengklaim bahwa sudah mulai memproduksi komputer dapat digunakan pertama oleh Apple.

Namun, produksi yang rencananya dimulai musim gugur tahun ini akan dilakukan secara terbatas. Sumber China Times mengatakan, bahwa produsen siap mengirimkan antara 2 - 3 juta unit iWatch pada kuartal kedua tahun ini, menjelang peluncuran di musim gugur.

Jumlah produksi akan ditambah antara 14 - 15 juta unit pada kuartal ketiga. Jika laporan China Times akurat, Apple percaya diri akan menjual banyak produk anyar ini.

Sementara itu, beberapa perusahaan telah mencoba merilis perangkat pintar ini selama satu tahun terakhir. Selain iWatch, Apple kemungkinan akan merilis desain ulang iPhone 6 di musim gugur. Ponsel dengan layar 4,7 inci dan bingkai curvier. Perusahaan ini juga diharapkan merilis versi terbaru tablet iPad mini dan iPad Air musim gugur ini.
(dyt)
Berita Terkait
Unik! Pengantin Pria...
Unik! Pengantin Pria Ini Berikan Mahar pada Calon Istri Berupa Saham Apple Inc.
Tinggalkan Intel, Mac...
Tinggalkan Intel, Mac Akan Ditenagai Apple Silicon
Snapdragon X Elit Diklaim...
Snapdragon X Elit Diklaim Lebih Cepat Dibanding M3 Apple
Cuma Ngabisin Stok,...
Cuma Ngabisin Stok, Apple Hentikan Produksi iMac Pro
Blibli Hadirkan Apple...
Blibli Hadirkan Apple Authorized Reseller di Indonesia
Begini Cara Memaksimalkan...
Begini Cara Memaksimalkan iPad untuk Tunjang Produktivitas
Berita Terkini
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
3 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
9 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
10 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
12 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
13 jam yang lalu
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
21 jam yang lalu
Infografis
Houthi Tembak Jatuh...
Houthi Tembak Jatuh Drone AS dengan Rudal Buatan Lokal
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved