Monitor pendeteksi jantung lewat jam tangan

Kamis, 03 April 2014 - 21:31 WIB
Monitor pendeteksi jantung...
Monitor pendeteksi jantung lewat jam tangan
A A A
Sindonews.com - Perusahaan TomTom baru saja meluncurkan aksesoris peta dan navigasi Runner Cardio GPS untuk olahraga terbaru. Produk ini untuk menjaga lokasi Anda dan dapat memantau detak jantung dalam beraktivitas.

Seperti dikutip dari Slashgear, Kamis (3/4/2014), aksesoris ini juga berhubungan dengan sensor dan kesehatan. Namun, produk ini juga bisa membantu Anda untuk tetap fit dalam menjaga kesehatan.

Gadget TomTom terbaru ini bertujuan memberikan konektivitas baik. Olahraga Runner Cardio GPS berbeda dari produk TomTom sebelumnya, dengan hadirnya monitor denyut jantung. TomTom memanfaatkan sensor optik mio pada jam itu sendiri, yang menggunakan cahaya bersinar pada kulit untuk memantau perubahan aliran darah.

Jam tangan olahraga ini dapat mengingatkan pengguna untuk mempercepat atau memperlambat, membakar lemak, bertahan, kecepatan, dan berlari. Sensor Runner Cardio GPS mampu menghitung langkah pelari sehingga secara efektif dapat memantau Anda berjalan baik di dalam maupun di luar ruangan.

Produk ini baru tersedia di Amazon mulai besok seharga USD299. Pembeli akan memiliki pilihan warna, yakni putih dan hitam. Bagi konsumen yang mencari pilihan lebih multi fungsional, TomTom juga menawarkan GPS Multi Sport Cardio yang memiliki fitur hampir sama tetapi dengan harga USD339.
(izz)
Berita Terkait
Prof. Suryanegara: Jadilah...
Prof. Suryanegara: Jadilah Master, Bukan Hamba Gadget! Pesan Penting untuk Remaja
Atasi Kecanduan Gadget...
Atasi Kecanduan Gadget Pada Anak, Algorithmics Kenalkan Pembelajaran Pemrograman
Salah Kaprah Sinar Biru...
Salah Kaprah Sinar Biru Gadget Berbahaya Bagi Mata, Ini Faktanya!
Tips Memilih Gadget...
Tips Memilih Gadget Paling Hemat dan Sesuai Kebutuhan di 2023
Mengetahui Apa itu Blue...
Mengetahui Apa itu Blue Light di Gadget dan Bahayanya untuk Mata
Cara Mengubah HP Jadi...
Cara Mengubah HP Jadi Mikrofon, Ternyata Mudah!
Berita Terkini
Ini Bukti Nyata AI Mampu...
Ini Bukti Nyata AI Mampu Menguasai Perasaan Manusia
12 menit yang lalu
Elon Musk Minta Robot...
Elon Musk Minta Robot Tesla Menari untuk Keluarga Kerajaan Arab Saudi
38 menit yang lalu
China Siagakan 42 Dokter...
China Siagakan 42 Dokter untuk Mengobati Penyakit Jiwa Akibat AI
2 jam yang lalu
Struktur Aneh Muncul...
Struktur Aneh Muncul di Antartika, Ilmuwan Klaim Tanda Akhir Dunia Semakin Nyata
3 jam yang lalu
Xiaomi Rebut Mahkota...
Xiaomi Rebut Mahkota Pasar Smartphone Indonesia, Para Rival Gigit Jari!
4 jam yang lalu
Jakarta Jadi Otak Digital...
Jakarta Jadi Otak Digital Raksasa! Kontribusi Google Cloud Capai Rp1.400 T dan Ciptakan 240 Ribu Lapangan Kerja
6 jam yang lalu
Infografis
6 Taman di Jakarta Buka...
6 Taman di Jakarta Buka 24 Jam, Dapat Ciptakan Lapangan Kerja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved