Oppo Siapkan Find Y untuk Gantikan Handphone Seri Find X?

Senin, 24 Juni 2019 - 07:13 WIB
Oppo Siapkan Find Y...
Oppo Siapkan Find Y untuk Gantikan Handphone Seri Find X?
A A A
BEIJING - Oppo masih disangsikan melakukan sekuel dari handphone Find X, tapi menurut dokumen yang bocor, perusahaan diketahui tengah menyiapkan merek baru.

Nama merek yang disiapkan ialah Find Y. Tampaknya ini seperti merupakan generasi penerus untuk Find X. Selain itu, dilihat dari sifat eksperimental Find X, ungkap laman GSM Arena, maka Find Y dipercaya akan memperkenalkan desain baru atau teknologi terobosan yang gila.

Merek baru ini menjadi masuk akal dengan pengumuman perusahaan tentang kamera di bawah layar yang rencananya diluncurkan pada 26 Juni nanti. Jadi, ada kemungkinan besar Find Y akan menampilkan kamera di bawah layar dan mungkin memulai tren seperti yang dilakukan oleh Find X.

Find X sendiri tercatat sebagai pelopor kamera geser guna menciptakan tampilan full-view. Dan pada akhirnya menjadi salah satu jalan yang dipilih pabrikan lainnya untuk menghadirkan layar luas.

Melihat sudah banyak perusahaan smartphone yang menyiapkan kamera dengan posisi di bawah layar, tentunya Oppo bakal memberikan ide terbaiknya untuk desain tersebut. Mereka tetap ingin terbilang sebagai sang pelopor.
(mim)
Berita Terkait
Foto Wujud Oppo Reno...
Foto Wujud Oppo Reno 4 Muncul Online, Ponsel Bawa Kamera Belakang Unik
Resmi, Oppo Ace2 Dibekali...
Resmi, Oppo Ace2 Dibekali Snapdragon 865, Kamera-Quad, Pengisian Nirkabel 40W
Keluarga Oppo Reno4...
Keluarga Oppo Reno4 Series akan Diluncurkan 5 Juni
Resmi, Oppo K7x Hadir...
Resmi, Oppo K7x Hadir dengan Layar 90Hz dan Dimensity 720
Oppo Find X3 Series...
Oppo Find X3 Series Kembali Bawa Miliaran Warna Memukau
Oppo Find X3 Pro Resmi...
Oppo Find X3 Pro Resmi Hadir dengan 1 Miliar Warna
Berita Terkini
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
15 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
19 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
1 hari yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
1 hari yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
1 hari yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
1 hari yang lalu
Infografis
Buah Lontar Memiliki...
Buah Lontar Memiliki Manfaat yang Sangat Baik untuk Menu Diet
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved