Foto Diungkap Situs TENAA, Desain Meizu Note 9 Keluar dari Tren

Senin, 11 Februari 2019 - 23:00 WIB
Foto Diungkap Situs...
Foto Diungkap Situs TENAA, Desain Meizu Note 9 Keluar dari Tren
A A A
HONG KONG - Meizu telah memperkenalkan smartphone tanpa tombol fisik, tapi itu tak menghentikan rencana mereka untuk menghadikan seri regulernya ke pasar global.
Foto Diungkap Situs TENAA, Desain Meizu Note 9 Keluar dari Tren

Terkait handphone terbarunya, Meizu Seri Note kembali ke dalam siklus rumor di dunia maya. Tepat seminggu setelah spesifikasi lengkap dari Meizu Note 9 muncul di TENAA, otoritas China mem-posting foto-foto perangkat.
Foto Diungkap Situs TENAA, Desain Meizu Note 9 Keluar dari Tren

Laman GSM Arena, Senin (11/2/2019), menyebutkan, Meizu adalah perusahaan yang jarang mengikuti arus. Mereka acapkali keluar dari tren desain yang ada di pasaran smartphone.
Foto Diungkap Situs TENAA, Desain Meizu Note 9 Keluar dari Tren

Inilah yang terjadi pada Note 9. Jika handphone lainnya memiliki pengaturan kamera utama di tengah panel belakang. Rupanya Note 9 akan mengalami perubahan tren dengan menempatkan kamera 48 MP di sudut kiri atas dan sedikit menonjol.
Foto Diungkap Situs TENAA, Desain Meizu Note 9 Keluar dari Tren

Dari gambar TENAA juga terlihat adanya pemindai sidik jari yang tetap berada di belakang. Ini mengindikasikan kunci fisik mBack hilang untuk selamanya.
(mim)
Berita Terkait
Spesifikasi Meizu 17...
Spesifikasi Meizu 17 Terungkap, Ponsel Gunakan Memori LPDDR4X
Duo Meizu 17 Goda Pasar...
Duo Meizu 17 Goda Pasar dengan Layar AMOLED 6,6 Inci dan Snapdragon 865
Kembangkan Perangkat...
Kembangkan Perangkat Canggih Mobil, Geely Siap Beli Meizu
Waspadalah Google, Huawei...
Waspadalah Google, Huawei HarmonyOS Mulai Digunakan Ponsel Merek Lain
Fotografer Keliling...
Fotografer Keliling yang Kini Mulai Tergusur Kamera Smartphone
Smartphone Idola Anak...
Smartphone Idola Anak Muda Ini Kenalkan Empat Produk Sekaligus di Surabaya
Berita Terkini
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
2 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
3 jam yang lalu
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
4 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Rabu 16 April 2025, Klaim Sekarang!
23 jam yang lalu
Ambisi Indonesia-Rusia...
Ambisi Indonesia-Rusia Bikin Internet Ngebut tapi Murah Meriah
1 hari yang lalu
Era Baru Telah Dimulai...
Era Baru Telah Dimulai dengan Kehadiran HUAWEI Mate XT | ULTIMATE DESIGN di Indonesia, Smartphone Triple Foldable yang Mengguncang Industri
1 hari yang lalu
Infografis
Benarkah Kapal Nabi...
Benarkah Kapal Nabi Nuh Kayunya Berasal dari Indonesia?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved