Pulihkan Jaringan, Telkomsel Kerahkan Tim TERRA ke Donggala

Sabtu, 29 September 2018 - 17:08 WIB
Pulihkan Jaringan, Telkomsel...
Pulihkan Jaringan, Telkomsel Kerahkan Tim TERRA ke Donggala
A A A
JAKARTA - Telkomsel berupaya maksimal untuk memulihkan layananan telekomunikasi yang terganggu akibat gempa bumi berkekuatan 7,4 SR yang mengguncang Donggala, Sulawesi Tengah, Jumat (28/9/2018) pukul 18.02 WITA.

Saat ini layanan komunikasi SMS dan suara berangsur pulih dengan penurunan kualitas layanan. Ini disebabkan terputus dan terbatasnya pasokan daya listrik. Bukan itu salah, jaringan juga terganggu akibat terputusnya fiber optik.

“TelkomGroup dan Telkomsel berupaya maksimal untuk mempercepat pemulihan layanan telekomunikasi di Palu dengan membawa mobile power sebagai perangkat penunjang catuan listrik untuk keperluan proses recovery infrastruktur jaringan komunikasi,” kata GM External Corporate Communication Telkomsel, Denny Abidin, Sabtu (29/9/2018).

Dia menambahkan, atas nama Telkomsel, pihaknya turut berduka atas terjadinya bencana gempa di Sulawesi Tengah ini. Telkomsel juga memohon maaf atas ketidaknyaman akibat gangguan layanan telekomunikasi yang terjadi.

“Saat ini pun kami tengah mengirimkan tim unit siaga bencana, tim TERRA (Telkomsel Emergency Response & Recovery Activity) dari kota terdekat untuk segera membantu pendirian posko darurat serta percepatan pemulihan layanan jaringan telekomunikasi,” pungkas Denny.
(mim)
Berita Terkait
TBIG Turut Andil Meretas...
TBIG Turut Andil Meretas Batas Komunikasi Daerah 3T
Jaringan dan Layanan...
Jaringan dan Layanan Telkomsel di Luwu Utara Sudah Pulih 100%
Gaungkan VoLTE, Telkomsel...
Gaungkan VoLTE, Telkomsel Beri Sinyal Siap Implementasikan 5G di Indonesia
COMBAT 4G Telkomsel...
COMBAT 4G Telkomsel Menembus Pedalaman Kabupaten Flores Timur
Telkomsel Perkuat Jaringan...
Telkomsel Perkuat Jaringan di Permukiman dan RS COVID-19
Telkomsel dan Huawei...
Telkomsel dan Huawei Perkokoh Kerja Sama Hadapi Era New Normal
Berita Terkini
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
9 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
2 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
2 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Infografis
Peralatan Militer dari...
Peralatan Militer dari Berbagai Pangkalan AS Dikirim ke Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved